7 Kuliner Rawon Terenak di Banyuwangi: Nikmat Rasanya dan Bumbunya Pas!

- 30 Agustus 2023, 06:58 WIB
Ilustrasi - Tempat makan rawon yang lezat dan terkenal di Banyuwangi.
Ilustrasi - Tempat makan rawon yang lezat dan terkenal di Banyuwangi. /Instagram @e_ndro/

6. Warung Rawon Deso Bu Warsi Glagah

Jangan lewatkan juga Warung Rawon Deso Bu Warsi Glagah yang terletak di Jl. Raya Lijen, Glagah. Rasa makanannya tak perlu diragukan lagi, dengan Pecel Rawon sebagai best sellernya.

Penjual yang ramah dan harga terjangkau semakin menambah nilai plus dari tempat ini. Jangan lupa mencoba sambal goreng atinya yang sangat lezat.

Baca Juga: Honkai: Star Rail Versi 1.3 Rilis Hari Ini! Ada Juga Bocoran Karakter Terbaru di Versi 1.4

7. Pecel Rawon Mbok Upik

Terakhir, ada Pecel Rawon Mbok Upik yang bisa kamu temui di Jl. K.H. Agus Salim No.138, Giri. Pecel dan rawon disajikan dengan perpaduan yang pas, menciptakan sensasi yang sulit dilupakan.

Rasanya yang enak dan bumbunya yang pas membuat pengunjung terus kembali untuk menikmati hidangan ini.

Tak bisa dipungkiri, Banyuwangi adalah surga bagi pencinta kuliner tradisional. Dari rawon dengan cita rasa istimewa hingga suasana warung yang nyaman, semuanya ada di sini.

Jadi, jangan ragu untuk mengunjungi beberapa tempat ini dan rasakan nikmatnya rawon ala Banyuwangi!***

Halaman:

Editor: Cecev Handoyo


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah