Rekomendasi 6 Mie Ayam di Probolinggo Tempat Favorit Warga Lokal, Berikut Lokasinya

- 30 Agustus 2023, 16:30 WIB
6 rekomendasi kedai mie ayam terfavorit di Probolinggo.
6 rekomendasi kedai mie ayam terfavorit di Probolinggo. /YouTube Evan Media

2. Mie Pangsit Ayam Ceker Purnama Mastrip
Kedai ini menjual berbagai hidangan mulai dari mie ayam, aneka gorengan dan bakaran. Untuk rasa mie ayam enak, porsi banyak, dan harga murah meriah.

Lokasi kedai mie ayam ini berada di Jalan Mastrip nomor 27, Kanigaran, Kecamatan Kanigaran, Kota Probolinggo, Jawa Timur. Kedai ini mulai buka jam 11.00-22.00 WIB.

Baca Juga: Cobain 5 Soto Terenak di Purwokerto Ini! Berikut Alamat Tempat dan Jam Bukanya

3. Mie Ayam Ceker Kang Isol
Mie ayam di sini disajikan dengan porsi besar, rasa enak, dan harga murah. Sehingga banyak pengunjung yang menjadikan kedai ini tempat favorit makan mie ayam.

Lokasi kedai ini berada di jalan Gubernur Suryo nomor 1, Tisnonegaran, Kecamatan Kanigaran, Kota Probolinggo, Jawa Timur. Buka mulai dari jam 10.00-21.00 WIB.

4. Mie Ayam Jaming & Mie Pangsit “Enak Tenan”
Mie ayam di sini menawarkan rasa enak, porsi mengenyangkan, dan harga murah meriah. Suasana kedai yang nyaman, cukup luas, dan bersih juga membuat pengunjung betah menyantap makanan di tempat .

Baca Juga: Enak Nian! Berikut 5 Rekomendasi Warung Bakso Terenak yang Mantap di Langkat, Catat Alamatnya

Lokasi kedai ini terletak di Jalan KH. Wahid Hasyim nomor 39, Kanigaran, Kecamatan Kanigaran, Kota Probolinggo, Jawa Timur. Buka mulai dari jam 11.00-21.00 WIB.

5. Pangsit Mie Ayam & Bakso Pak Ri
Mie ayam di sini termasuk kedai legendaris di Probolinggo yang menyajikan mie ayam dan bakso dengan rasa yang enak dari dahulu sampai sekarang. Bahkan kedai ini sudah jadi tempat favorit dan langganan warga lokal.

Lokasi kedai ini berada di Jalan D.I. Panjaitan nomor 56m, Sukabumi, Kecamatan Mayangangan, Kota Probolinggo, Jawa Timur. Kedai ini buka mulai jam 15.00-23.00 WIB.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah