11 Bakso Terkenal Laris dan Enak di Denpasar Bali, Simak Lokasinya

- 3 September 2023, 06:36 WIB
Inilah 11 rekomendasi bakso terenak di Denpasar, Bali.  / Tangkapan layar Youtube
Inilah 11 rekomendasi bakso terenak di Denpasar, Bali. / Tangkapan layar Youtube /

PR DEPOK – Di denpasar, bali ada rekomendasi bakso yang wajib kamu datangi saat berada di kota ini. Ada 11 bakso yang terkenal laris dan enak di denpasar, bali.

Selain rasanya yang enak dan selalu laris diburu penggemarnya, ada banyak pilihan jenis bakso yang dapat kamu coba untuk menambah pengalaman kulinermu, seperti bakso keju, bakso isi rawit, bakso lava, bakso urat, dan masih banyak lagi.

Berikut rekomendasi 11 bakso terkenal laris dan enak di denpasar, bali dilengkapi lokasi dan jam bukanya.

Baca Juga: Bikin Nagih! 7 Bakso Terkenal dan Terenak di Sukabumi yang Buka Setiap Hari, Simak Alamatnya

Bakso Solo

Alamat: Jalan Letda Made Putra No.2A, Dangin Puri, Kecamatan Denpasar Timur, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 10.00–21.30 WITA

Baca Juga: Mampir Yuk! 4 Rekomendasi Seblak Pedas di Nganjuk yang Gurih dan Menggoyah Lidah Anda

Bakso Top Ngalam (Kang Herman)

Alamat: Jalan Teuku Umar Barat, Pemecutan Klod, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 11.30–22.00 WITA

Baca Juga: Siap-siap! Kartu Prakerja Gelombang 61 Dibuka Tanggal Ini, Segera Buat Akun untuk Pendaftarannya

Bakso Nuklir

Alamat: Jalan Pulau Misol No.10, Dauh Puri Klod, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 10.00–22.00 WITA, Jumat tutup

Baca Juga: 10 Rekomendasi Warung Bakso Terenak di Majalengka yang Ramai Pengunjung, Alamatnya di Sini

Bakso Balung Pak Rebo

Alamat: Jalan Bypass Ngurah Rai, Sanur Kauh, Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 10.30–20.00 WITA

Baca Juga: Selamat! Warga Blitar dan Nganjuk Terima Bansos PKH Tahap 3 hingga Rp500.000

Bakso Pendowo Malang

Alamat: Jalan Imam Bonjol No.72, Pemecutan Klod, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 10.00–22.00 WITA

Baca Juga: Daftar 5 Warung Bakso Legendaris di Denpasar, Kaya Rasa dan Wuenak Pol

Bakso Buka Baju

Alamat: Jalan Teuku Umar Barat No.79, Pemecutan Klod, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 10.00–22.00 WITA

Baca Juga: Tak Perlu Antri! 7 Rekomendasi Tempak Bakso di Palembang yang Menggugah Selera

Mie Ayam Bakso Solo Pak Kumis 2

Alamat: Jalan Nusa Kambangan No.111, Dauh Puri Kauh, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 11.00–21.30 WITA, Selasa tutup

Baca Juga: 11 Keunikan Danau Toba yang Menjadi Daya Tarik Turis Asing

Warung Soto Bakso Merbabu

Alamat: Jalan Gn. Merbabu No.1, Pemecutan, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 06.30–19.00 WITA

Baca Juga: 10 Rekomendasi Warung Bakso Terenak di Majalengka yang Ramai Pengunjung, Alamatnya di Sini

Bakso Dwi Rasa

Alamat: Jalan Waturenggong No.12, Dauh Puri Klod, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 12.00–21.00 WITA, Senin tutup

Baca Juga: Makna dan Lirik Lagu Tawa Milik Nadin Amizah

Warung Bakso Pak Gatot

Alamat: Jalan Tukad Buaji No.80, Sesetan, Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 10.00–22.00 WITA

Baca Juga: 5 Bakso di Sukabumi yang Wajib Dicoba, Bakso dan Kuahnya Nikmat Pisan, Alamatnya di Sini

Bakso Supradinasty (Cab. Yeh Aya)

Alamat: Jalan Tukad Yeh Aya No.128, Renon, Denpasar Selatan, Kota Denpasar, Bali

Jam buka: 10.00–23.00 WITA

Demikian rekomendasi 11 bakso terkenal laris dan enak di Denpasar, Bali,***

 

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah