Maknyus! Ini 6 Rumah Makan Ayam Goreng di Jember, Enaknya Nggak Ada Duanya

- 8 September 2023, 12:09 WIB
Berikut ini merupakan daftar rumah makan ayam goreng yang ada di Jember, enaknya nggak ada duanya, wajib dicoba.
Berikut ini merupakan daftar rumah makan ayam goreng yang ada di Jember, enaknya nggak ada duanya, wajib dicoba. /Tangkapan Layar YouTube Devina Hermawan/

Alamat rumah makan ini Jalan Kalimantan, Krajan Timur, Sumbersari, Kecamatan Sumbersari, Kabupaten Jember, Jawa Timur. Rumah makan ini buka Senin-Minggu 24 jam.

5. Ayam Goreng Ananda
Rumah makan ini menjual berbagai menu hidangan, diantaranya ada ayam goreng, bakar, pedas, urap, dan sayur asem. Rasa semua hidangannya cukup enak dan empuk.

Rumah makan ini juga menyediakan tempat lesehan dan bangku. Jadi rumah makan ini cocok dikunjungi bareng keluarga dan pengunjung dijamin bisa makan dengan nyaman dan nikmat.

Alamat rumah makan ayam goreng ini berada di Jalan Gajah Mada nomor 237, Kaliwates Kidul, Kaliwates, Kecamatan Kaliwates, Kabupaten Jember, Jawa Timur. Jam buka mulai dari 9.00-20.00 WIB (Jumat-Rabu).

Baca Juga: Daftar Rekomendasi Mie Ayam Wuenak di Mojokerto yang Bisa Jadi Pilihan Pecinta Mie

6. Depot Bu Lanny Spesial Ayam Kremes
Rumah makan ini menjual berbagai menu rumahan, termasuk ayam goreng kremes yang rasanya enak, tekstur daging empuk, dan gurih.

Rumah makan ini luas dengan tema rumah tradisional yang menyediakan tempat lesehan dan bangku. Sehingga rumah makan ini cocok dikunjungi bareng keluarga, rekan kerja, atau teman-teman.

Alamat rumah makan ayam goreng ini berada di Jalan Slamet Riyadi nomor 87, Krajan, Patrang, Kecamatan Patrang, Kabupaten Jember, Jawa Timur. Jam buka rumah makan ini mulai dari 10.00-21.30 WIB.

Itulah 6 rumah makan ayam goreng di Jember, Jawa Timur yang rasanya enak nggak ada duanya. Tempatnya juga luas dan bersih sehingga cocok dikunjungi bareng keluarga.***

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah