7 Rekomendasi Tempat Makan Bakso Beranak di Magelang, Nikmatnya Nggak Main-Main

- 11 September 2023, 21:36 WIB
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan bakso beranak yang ada di Magelang, nikmatnya nggak main-main.
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan bakso beranak yang ada di Magelang, nikmatnya nggak main-main. /Tangkapan layar YouTube KUBILER/

PR DEPOK - Cuaca panas paling nikmat untuk mencicipi kuliner yang berkuah seperti bakso. Tapi jika kamu kurang puas dengan menyantap bakso biasa, kuliner bakso beranak bisa jadi pilihan.

Bakso beranak menyajikan menu bakso besar dengan isian bakso kecil di dalamnya. Tentu dengan menyantap bakso beranak bisa membuat rasa laparmu akan terobati karena porsinya yang tak main-main.

Nah, dalam artikel kali ini akan diulas terkait rekomendasi kuliner bakso beranak yang bisa jadi pilihan saat kamu berada di Magelang. Karena selain punya objek wisata yang beragam, Magelang ternyata juga menyediakan pilihan warung bakso beranak yang pastinya nikmat.

Berikut ini dipaparkan rekomendasi 7 kuliner bakso beranak yang nikmat dan porsinya super di Magelang beserta alamat dan jam buka yang bisa kamu kunjungi.

Baca Juga: Hitung Mundur Asian Games 2023 Hangzhou: Estafet Obor Mulai Berjalan, Ini Fakta Uniknya

1. Bakso Beranak AGF
Jl. Abimanyu No.183, Gelangan, Kec. Magelang Tengah, Kota Magelang, Jawa Tengah

Buka setiap hari jam 09.00 WIB - 22.00 WIB.

2. Bakso Beranak Laras Pak Abu
Ngernak, Tegalrejo, Kec. Tegalrejo, Kabupaten Magelang, Jawa Tengah

Buka setiap hari 07.30 - 20.30

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah