Rekomendasi 5 Sate Di Surabaya yang Dijamin Bumbu Meresap dan Empuk Dagingnya

- 18 Oktober 2023, 14:11 WIB
Simak 5 sate terenak di Surabaya. /IG/@sateayam.blater
Simak 5 sate terenak di Surabaya. /IG/@sateayam.blater /

PR DEPOK – Surabaya salah satu kota besar yang ada di Jawa Timur. Kota ini juga menjadi penghubung antara kota Surabaya dengan Pulau Madura. Menjadikan Surabaya kota yang sering dikunjungi di Jawa Timur.

Sate merupakan hidangan yang dibakar dengan bahan utama berupa daging. Biasanya menggunakan daging kambing, sapi dan ayam. yang banyak disukai oleh masyarakat Indonesia adalah sate kambing. Biasanya Sate dihidangkan dengan berbagai macam bumbu rempah dan dibakar dengan api arang.

Di Surabaya sendiri juga sate menjadi salah satu jenis makanan yang sering disajikan kepada para masyarakat setempat. Disini berbagai jenis sate dihidangkan.

Baca Juga: 7 Warung Makan Bakso Enak di Klaten: Bisa Pesan Online, Cek Alamatnya di Sini

Bila Anda yang sedang di Surabaya kali ini PikiranRakyat-Depok.com akan menginformasikan beberapa lokasi restaurant atau warung gak menghidangkan Sate paling nikmat.

5 Sate di Surabaya yang Paling Nikmat

  1. Sate Pak Mat Jami'i

Baca Juga: 5 Sate di Magelang Mantap dan Nagih Banget, Buruan Beli

Berlokasi di Jl. Raya Menur No.2c, Airlangga, Kec. Gubeng, Surabaya, Jawa Timur 60286, memiliki jam buka 09.00 WIB–02.00 WIB. Bila anda tertarik untuk mengunjunginya bisa gunakan link Google Maps di bawah ini.

https://maps.app.goo.gl/ot5EXYSwc5Rvrxks7

  1. Sate Ayam dan Kambing Pak Aldina

Baca Juga: 12 Link Download Poster Hari Sumpah Pemuda 2023 Gratis dengan Desain Terbaru, Epik, dan Menarik

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x