Delicious! Top 4 Mie Tarempa Nikmat di Batam Langganan Wisatawan, Cek Alamat dan Jam Buka

- 22 Oktober 2023, 08:44 WIB
Mie Tarempa/Instagram/@meng_jastip
Mie Tarempa/Instagram/@meng_jastip /

PR DEPOK - Mie Tarempa merupakan mie khas asal Kepulauan Riau, tepatnya berasal dari daerah Tarempa, Kabupaten Anambas.

Kuliner satu ini menyebar ke mana-mana dan kerap jadi buruan wisatawan di Batam.

Kedai-kedai penjual mie tarempa pun sangat mudah dijumpai di Batam dan layak jadi tujuan wisata kuliner saat Anda berlibur ke sini.

Jika Anda tertarik untuk mencoba menu tersebut, berikut ada 4 pilihan tarempa nikmat di Batam lengkap dengan info alamat dan jam buka kedai penjualnya.

Baca Juga: Rasanya Enak Pol! 5 Bakso Paling Dicari di Comal Kabupaten Pemalang

4 Pilihan Tarempa Nikmat di Batam Langganan Wisatawan

1. Mie Tarempa K

Mie tarempa K mempunyai cita rasa otentik, diolah dari beranekaragam bahan-bahan berkualitas. Hal ini menciptakan sensasi fresh di mulut saat menyantapnya.

Seporsi tarempa komplit di kedai tersebut berisi mie, udang, ikan, sotong, babat dan telur dilengkapi taburan bawang goreng.

Rekomendasi kuliner yang wajib dipesan sebagai teman makan menu utama, jangan lupa pesan luti gendang.

Alamat: Ruko Royal Sincom, Blk. D No.15 - 16, Tlk. Tering, Kec. Batam Kota, Kota Batam, Kepulauan Riau.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah