6 Warung Bakso di Medan Paling Rekomen, Rasnya Maknyus hingga Banyak Orang Rela Antre

- 23 Oktober 2023, 11:41 WIB
Catat 6 warung bakso paling rekomen di Kota Medan.
Catat 6 warung bakso paling rekomen di Kota Medan. /instagram/@hajidarmo.official/

Baca Juga: 5 Kedai Es Krim Gelato Paling Segar di Kota Solo

Bakso Dicky

Alamatnya di Jalan Gunung Krakatau No.43, Glugur Darat II, Kec. Medan Tim., Kota Medan, Sumatera Utara. Jam bukanya mulai pukul 11.00 hingga 22.00 WIB.

Cita rasa bakso di warung makan tersebut memanjakan lidah. Satu porsi bakso begitu berlimpah. Seperti warung makan sebelumnya, satu porsi bakso akan diberikan tambahan suwiran ayam dengan ukuran sedang dan cukup banyak.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Tempat Makan Hidden Gem di Pekalongan yang Enak dan Cozy, Catat Alamatnya

Bakso Magetan

Almatnya di Jalan Metal Raya No.111, Tj. Mulia, Kec. Medan Deli, Kota Medan, Sumatera Utara. Jam bukanya mulai pukul 12.00 hingga 19.30 WIB.

Warung makan tersebut menjual bakso dengan rasa enak. Tempatnya sangat luas, sehingga bisa menampung banyak pembeli. Seperti di warung makan sebelumnya, selain menjual bakso, terdapst berbagai hidangan yang dijajakan seperti sate kerang, sate jengkol, dan es kelapa.***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah