Enak Sedap! Inilah 3 Rekomendasi Tempat Ramen Enak di Sentul, Catat Alamatnya!

- 2 November 2023, 06:59 WIB
 3 Rekomendasi Tempat Ramen Enak di Sentul
3 Rekomendasi Tempat Ramen Enak di Sentul /Yulistyaning Purwaida/PR Depok

PR DEPOK - Saat siang hari seperti ini berpikir untuk menu makan siang. Enaknya makanan berkuah atau yang goreng ya? Di antara banyak pilihan makanan yang banyak jenisnya, kali ini kamu akan mendapatkan rekomendasi ramen enak didaerah Sentul, Bogor.

Tidak hanya makanan ramen yang menjadi salah satu pilihan makanan yang menggiurkan untuk disantap tetapi dengan rasa kuah gurihnya sangat cocok untuk pilihan makan siang kamu.

Berikut adalah rekomendasi tempat makan ramen di daerah Sentul dan dapat dijadikan sebagai referensi untuk pilihan tempat makan untuk makan siang kamu.

Baca Juga: ⁩Juicy dan Empuk! 4 Warung Sate Kambing dan Ayam di Malang Favorit Warga, Intip Alamatnya

1. Ramen 38 Sanpachi

Siapa yang tidak tahu ramen viral satu ini? pasti kamu sudah hapal tempat makan ramen yang ramai dikunjungi ini. Ramen 38 Sanpachi ini merupakan tempat makan yang hits diberbagai kota dan membuat penunjung nyaman apabila dine in ditempat.

Tempat makan ramen ini mengusung tema yang sangat meliputi tradisional jepang dan konsep interior yang sangat minimalist. Ditempat makan ini juga ada pilihan tempat duduk diindoor dan outdoor.

Lokasi tempat makan ramen viral ini sangat amat gampang ditemukan. Tempat makan ramen 38 Sanpachi yang selalu banyak peminatnya ini ada di Jl. MH. Thamrin, Sentul Bogor. Tempat ramen yang banyak peminatnya ini dibuka mulai jam 10.00 pagi hingga 21.00 malam. Kemudian, menunya sangat populer yaitu Shoyu Ramen dan Gyoza Friednya.

Baca Juga: Ramalan Zodiak Taurus Besok, 2 November 2023: Persiapkan Diri untuk Menghadapi Tantangan yang Akan Datang

Harga menu makanan ramen viral ini lumayan dibanderol mulai dari Rp. 50.000. Cus wajib dicoba.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah