Nendang Pol! Ini 5 Sate di Mataram yang Terkenal Enak, Nomor 4 Satenya Bisa Buat Oleh-oleh

- 4 November 2023, 19:07 WIB
5 tempat makan sate di Mataram, Nusa Tenggara Barat yang enak.
5 tempat makan sate di Mataram, Nusa Tenggara Barat yang enak. /Tangkap Layar youtube.com/Yanto Ganjar/

Jadwal buka Senin-Minggu pukul 10.00-22.00 WITA.

4. Sate Rembiga Goyang Lidah
Tempat makan ini termasuk penjual sate paling terkenal di Mataram yang menawarkan rasa enak dengan perpaduan manis, pedas, dan gurih.

Uniknya, sate rembiga di sini juga dijual dalam kemasan yang sudah divakum sehingga dapat menjadi oleh-oleh untuk para wisatawan.

Baca Juga: Enak Banget! 7 Bakso Paling Enak dan Ramai di Mojokerto, Cek Alamatnya di Sini

Lokasi warung makan sate rembiga ini ada di Jalan Dakota, Rembiga, Kecamatan Selaparang, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat.

Jadwal buka Senin-Minggu pukul 9.00-22.00 WITA. Nomor telepon 0819-0713-3301.

5. Sate Padang Saroso
Tempat makan ini termasuk penjual sate Padang paling terkenal di Mataram yang menawarkan rasa khas enak, daging segar, dan bumbu sate gurih bikin lidah bergoyang.

Baca Juga: Jalan-Jalan ke Manado, Coba Nikmati 5 Sate Rating Tinggi Ini

Lokasi warung makan sate Padang ada di Jalan Pejanggik, Cilinaya, Kecamatan Cakranegara, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat.

Jadwal buka Senin-Sabtu pukul 18.00-23.00 WITA. Nomor telepon 0813-3754-5536.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah