Rekomendasi Tempat Makan Soto di Bandung yang Kuahnya Gurih, Lengkap dengan Alamatnya

- 19 November 2023, 16:42 WIB
Rekomendasi Tempat Makan Soto di Bandung
Rekomendasi Tempat Makan Soto di Bandung /

Dalam susunan menunya, rumah makan Soto Sedari memiliki menu seperti soto oseng, soto daging, soto sumsum, soto Boyolali, soto Betawi kuah susu, aneka toping sate, serta aneka minumannya.

Baca Juga: 5 Kedai Kopi Ternyaman dan Paling Murah di Wonosobo, Cek Alamat dan Jam Bukanya Berikut ini

Untuk angka riview atau rating rata-ratanya, tempat makan soto rekomendasi Soto Sedari ini mendapatkan nilai 4.2 dengan beragam ulasan mengenai rasa serta varian menu yang dimiliki.

4. Soto Kudus Kliwon

Tempat makan soto kali ini nampaknya cocok untuk kamu pecinta kuliner soto di daerah Bandung dan sekitarnya.

Untuk jam buka tutupnya, tempat makan Soto Kudus Kliwon ini buka setiap hari mulai pukul 09.00 pagi sampai 18.00 sore WIB.

Baca Juga: 10 Link Twibbon Dukungan terhadap Palestina yang Bagus dan Keren

Mengenai alamat lengkapnya, kamu bisa mengunjungi Ruko Istana Pasteur Regency CRA 12, Jl. Terusan Gn. Batu, Sukaraja, Kec. Cicendo, Kota Bandung, Jawa Barat.

Sementara itu tempat makan Soto Kudus Kliwon rekomendasi kali ini mendapatkan nilai 4.2 dari ratusan pengunjung yang menilai dari segi rasa serta beragam menu yang disajikan.

Untuk varian menunya, Soto Kudus Kliwon memiliki menu seperti soto Kudus, lontong opor, soto ayam, soto babat, lumpia Semarang, nasi gandul, tahu pong, nasi pindang, dan masih banyak menu yang lainnya.

Baca Juga: 5 Tempat Makan Murah di Magetan yang Suasananya Nyaman dan Pelayanan Ramah, Sajikan Menu Rasa Otentik

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah