8 Alamat Pedagang Bakso Lezat di Banyuwangi, Sajian Bakso Berdaging dan Kuah Kaldu Nendang pol

- 21 November 2023, 19:21 WIB
Cek 8 pedagang bakso di Banyuwangi yang enak dan kuahnya uenak pol.
Cek 8 pedagang bakso di Banyuwangi yang enak dan kuahnya uenak pol. /Instagram @jogjacarimakan

PR DEPOK - Bakso makanan sederhana yang tidak bisa ditolak kenikmatannya dan gak bikin bosan ini hampir di setiap daerah ada pedagangnya.

Pedagang bakso itu biasanya menjualnya di toko-toko pinggir jalan maupun keliling menggunakan gerobak.

Pada kesempatan kali ini, artikel akan membahas daftar alamat pedagang bakso lezat di Banyuwangi yang recommended. Sajian bakso berdaging dan kuah kaldu nendang pol. Maka berikut daftarnya.

8 Alamat Pedagang Bakso Lezat di Banyuwangi, Jawa Timur

Baca Juga: 5 Ciri-Ciri Gangguan Mental pada Seseorang yang Patut Diwaspadai, Salah Satunya Malas Merawat Diri

1. Bakso Solo Perliman Pak Andre
Alamat di Jalan Jaksa Agung Suprapto Nomor 12, Penganjuran, Kecamatan Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.

Buka setiap hari pukul 9.00-21.00 WIB. Rating 4.3 dari 5.0 dan sudah diulas oleh lebih dari seribu pengunjung.

2. Warung Bakso Pak Untung
Alamat di Jalan KH. Wachid Hasyim Nomor 35, Penganjuran, Kecamatan Banyuwangi, Jawa Timur.

Buka setiap hari pukul 10.30-21.00 WIB. Rating 4.3 dari 5.0 dan sudah diulas oleh 400 pengunjun.

Baca Juga: 5 Warung Mie Ayam Enak yang Recommended di Mojosari, Simak Alamat dan Jam Bukanya

3. Bakso & Mie Ayam “Ngestu Luhur” Purwoharjo
Alamat di Jalan Letkol Istiqlah Nomor 12, Singonegaran, Kecamatan Banyuwangi, Jawa Timur.

Buka setiap hari pukul 8.00-21.00 WIB. Rating 4.4 dari 5.0 dan sudah diulas oleh 500 pengunjung.

4. Bakso DAMRI (Pak Sabar)
Alamat di Tukangkayu, Kecamatan Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.

Buka setiap hari pukul 16.00-22.00 WIB. Rating 4.5 dari 5.0 dan sudah diulas oleh 398 pengunjung.

Baca Juga: 7 Warung Mie Ayam Terenak dan Terfavorit di Trenggalek Jawa Tengah, Cek Lokasinya di Sini

5. Bakso King
Alamat di Jalan Widuri, Jalan Banjarsari Nomor 4 Dusun Watu Ulo, Rejosari, Kecamatan Glagah, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.

Buk Sabtu-Kamis pukul 10.00-21.00 WIB. Rating 4.5 dari 5.0 dan sudah diulas oleh 272 pengunjung.

6. Bakso Lestari Giri
Alamat di Jalan Raden Wijaya, Lingkungan Payaman, Kabupaten, Kecamatan Giri, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.

Buka setiap hari pukul 14.00-23.00 WIB. Rating 4.3 ari 5.0 dan sudah diulas oleh 261 pengunjung.

Baca Juga: Kerap Disepelekan! 6 Kebiasaan Sehari-hari Ini Bisa Mempengaruhi Kesehatan Mental

7. Pak Edi Bakso
Alamat di Jalan Ikan Mungsing Nomor 29, Karangrejo, Kecamatan Banyuwangi, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.

Buka setiap hari pukul 10.00-20.00 WIB. Rating 4.7 dari 5.0 dan sudah diulas oleh 101 pengunjung.

8. Bako Kiki Kaliputih
Alamat di Jalan Temuguruh, Dusun Krajan, Genteng Wetan, Kecamatan Genteng, Kabupaten Banyuwangi, Jawa Timur.

Buka setiap hari pukul 9.00-21.00 WIB. Rating 4.3 dari 5.0 dan sudah diulas oleh 256 pengunjung.

Itulah 8 alamat pedagang bakso lezat di Banyuwangi, Jawa Timur, yang recomended. Sajian bakso berdaging dan kuah kaldu nendang pol.***

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah