Lezatos! Ini 5 Tempat Makan Khas Sragen, Ada Favorit Kaesang Pangarep

- 30 November 2023, 08:00 WIB
 5  tempat makan di Sragen yang recommended.
5 tempat makan di Sragen yang recommended. /Instagram @dapuralam3

Kaesang Pangarep, anak bungsu Bapak Jokowi pernah makan di sini dan menjadi favorit Kaesang.

-. Lokasi: Jalan Maospati -. Solo, Lemahbang, Karanganyar, Kec. Sambungmacan,

Kab. Sragen.

-. Jam Buka: 08.00 – 17.00 WIB.

-. No. Telepon: 081802581071.

Baca Juga: Penjelasan Ending Drakor Vigilante: Masih Menggantung, akan Ada Season 2?

2. Bothok Mercon Mbah Wiro

Bagi Anda pecinta pedas, jangan lewatkan untuk mencicipi makanan khas Sragen yang satu ini. Bothok Mercon terbuat dari ikan patin atau ikan wagal dengan bumbu rempah pedas khas Jawa Tengah.

Dibungkus dengan daun pisang yang memberikan aroma khas membuat makanan ini lebih nikmat apalagi disantap dengan nasi panas.

-. Lokasi: Jalan Gemolong-Sragen, RT.03 RW.02, Nglombo, Tenggak, Kec. Sidoharjo, Kab. Sragen.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x