7 Alamat Warung Sate Terenak di Semarang, Potongan Dagingnya Empuk dan Tidak Prengus, Ini Lokasinya

- 4 Desember 2023, 21:03 WIB
7 rekomendasi tempat makan sate terenak di Semarang.
7 rekomendasi tempat makan sate terenak di Semarang. /Pixabay/saesherra

PR DEPOK - Berikut daftar 7 alamat warung sate terenak di Semarang, Jawa Tengah, dengan potongan daging yang empuk dan tidak prengus. Ini lokasi dan jam buka.

 

Warung sate di Semarang biasanya sudah buka mulai pagi menjelang siang hingga malam hari. Sate bisa menjadi kuliner yang cocok untuk santap siang dan makan malam.

Ada beberapa pilihan sate lezat di Semarang, dimana sate kambing menjadi salah satu yang paling favorit. Untuk sate kambing biasanya dijual dengan harga mulai Rp45.000 hingga Rp90.000 tergantung porsi yang disajikan.

Bagi Anda yang ingin mencicipi kuliner sate di Semarang, berikut PikiranRakyat-Depok.com merangkum 7 warung sate terenak yang bisa jadi pilihan untuk Anda.

Baca Juga: Menarik untuk Anda Kunjungi! Inilah 5 Kolam Renang Rekomen di Kota Bekasi

7 Alamat Warung Sate Terenak di Semarang dengan Potongan Daging Empuk Tidak Prengus

1. Sate Kambing Pak Amat Thamrin

Jl. MH Thamrin No.23, Sekayu, Kec. Semarang Tengah, Kota Semarang, Jawa Tengah.

Buka 10.30-21.30 WIB. 024-8604-1750.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x