5 Rekomendasi Warung Sate dan Tengkleng Terkenal di Boyolali, Nomor 5 Legendaris Buka Sejak 1960

- 6 Desember 2023, 16:53 WIB
Berikut ini merupakan rekomendasi warung sate dan tengkleng terkenal yang ada di Boyolali, ada yang buka sejak 1960.
Berikut ini merupakan rekomendasi warung sate dan tengkleng terkenal yang ada di Boyolali, ada yang buka sejak 1960. /Freepik/

PR DEPOK - Silahkan disimak 5 rekomendasi warung sate dan tengkleng terkenal di Boyolali, siapa tahu bisa jadi refrensi kuliner di Jawa Timur.

Berbicara mengenai rekomendasi warung sate dan tengkleng terkenal di Boyolali maka warung legendaris yang buka sejak 1960 tak boleh dilewatkan.

Warung tersebut adalah Warung Tongseng & Tengkleng H. Dahlan yang menyediakan menu aneka olahan daging kambing.

Tidak usah berlama-lama, langsung saja cek di bawah 5 rekomendasi warung sate dan tengkleng di Boyolali.

Baca Juga: 7 Bakso Terenak di Boyolali yang Tempatnya Populer, Bakso Nomor 5 Siap Bikin Kamu Ketagihan!

5 Rekomendasi Warung Sate dan Tengkleng Terkenal di Boyolali, Nomor 5 Legendaris Buka Sejak 1960

1. Sate Kambing, Tengkleng Paling Enak

Sate Kambing dan Tengkleng Paling Enak memang benar-benar enak. Bumbu olesan sate meresap dan tekstur dagingnya empuk.

Untuk tengkleng juga tidak kalah enak, menggunakan racikan beragam rempah yang membuat kuahnya medhok.

Alamat: Sidoharjo, Banaran, Kec. Boyolali, Kabupaten Boyolali, Jawa Tengah.
Jam buka: Setiap hari pukul 10.00–22.00 WIB.

Baca Juga: Potongan Daging Besar! ini 7 Sate Paling Lezat di Madiun, Datangin Lur Alamatnya

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x