Mantap Pol! Ini 6 Seblak Terfavorit di Madiun, Rasanya Enak dan Pedas Pas di Lidah

- 16 Desember 2023, 11:16 WIB
6 tempat seblak pedas di Madiun, Jawa Timur yang gurih.
6 tempat seblak pedas di Madiun, Jawa Timur yang gurih. /instagram/@wiwinsulis95/

Lokasi: Jalan Taman Praja Nomor 99, Kecamatan Taman, Kota Madiun, Jawa Timur.

Jadwal buka Jumat-Rabu pukul 15.30-21.00 WIB.

5. Seblak Jontor Bang Boim
Tempat makan ini terkenal menawarkan seblak dengan pilihan topping banyak. Rasa seblaknya enak dan harga murah. Sehingga, tempat makan seblak ini sudah jadi favorit warga lokal.

Baca Juga: Daftar Event Seru di Jakarta Akhir Pekan Ini 16–17 Desember 2023, Ada Sekolah Tari Tradisional Gratis

Lokasi di Jalan Glatik Nomor 233B, Nambangan Kidul, Kecamatan Mangunharjo, Kota Madiun, Jawa Timur.

Jadwal buka Senin-Sabtu pukul 10.00-19.30 WIB.

6. Seblak Mang Embul
Tempat makan ini terkenal menawarkan seblak dengan pilihan topping banyak. Rasanya enak, pedas, dan gurih pas di lidah. Harganya murah dan sudah jadi favorit warga lokal.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Reality Show Korea yang Layak Ditonton untuk Temani Liburan Natal dan Tahun Baru 2024

Lokasi di Sebelah Kedai GMP Depan, Jalan Tanjung Manis Gang III Nomor 10A, Manisrejo, Kecamatan Taman, Kota Madiun, Jawa Timur.

Jadwal buka Senin-Minggu pukul 17.00-21.00 WIB.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah