5 Tempat Wisata Malam Seru untuk Menyambut Tahun Baru di Yogyakarta, Ada Pertunjukan Kembang Api

- 25 Desember 2023, 14:34 WIB
Tugu Yogyakarta ketika malam hari terlihat tugu begitu indah dengan hiasan lampu di sisi kanan dan kirinya
Tugu Yogyakarta ketika malam hari terlihat tugu begitu indah dengan hiasan lampu di sisi kanan dan kirinya /Instagram/malioboro_insta

PR DEPOK - Anda yang sedang berlibur, disarankan untuk menyambut Tahun Baru di Yogyakarta. Ada beberapa tempat wisata malam seru yang mengadakan event untuk menyambut pergantian tahun.

Tempat wisata malam tersebut mulai dari tempat ngopi sampai ke alam, tempat tersebut nantinya akan menyajikan pertunjukan kembang api, menyajikan pemandangan indah, dan pentas musik.

Berikut 5 tempat wisata malam seru untuk menyambut Tahun Baru di Yogyakarta, jadikan akhir dan awal tahun yang menyenangkan.

Baca Juga: Dear Pengguna Gmail dan Outlook, Hati-hati Marak Email Berbahaya Akhir Pekan Ini!

1. Ngopi Seger di Kota Baru

Tempat ini cocok dijadikan tempat menyambut Tahun Baru karena menyajikan pentas musik yang semarak untuk dinikmati pada detik-detik pergantian tahun.

2. Pantai Parang Kusumo

Pantai Parangkusumo setiap tahunnya selalu mengadakan event tahun baru, biasanya akan menyajikan berbagai jenis hiburan.

Baca Juga: Rekomendasi 6 Rumah Makan Paling Terkenal di Tarakan, Jadi Favorit Semua Kalangan!

3. Tugu Yogyakarta

Tugu Yogyakarta juga salah satu tempat pilihan, biasanya wisatawan akan menikmati suasana berswafoto di ikon Tugu Yogyakarta.

4. HeHa Sky View

HeHa Sky View salah satu tempat terbaik di Yogyakarta yang menyajikan keindahan alam dari ketinggian, Saat pergantian tahun dari ketinggian menyajikan pertunjukan kembang api yang spektakuler.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x