Teks Khutbah Jumat Singkat Akhir Tahun 2023: Introspeksi Diri di Akhir Tahun yang Diperlukan

- 29 Desember 2023, 01:26 WIB
Berikut teks khutbah Jumat singkat akhir tahun 2023: manfaat dari introspeksi diri di akhir tahun.
Berikut teks khutbah Jumat singkat akhir tahun 2023: manfaat dari introspeksi diri di akhir tahun. /Pixabay/kirill_sobolev

PR DEPOK - Berikut akan tersaji contoh teks khutbah Jumat singkat akhir tahun 2023 yang bisa dijadikan referensi.

Tema dari khutbah Jumat singkat akhir tahun 2023 ini adalah manfaat dari introspeksi diri di akhir tahun untuk menyambut awal baru atau tahun baru dalam pandangan agama.

Karena pada dasarnya manusia harus terus berkembang menjadi pribadi baik setiap detiknya bahkan di kala tahun yang baru akan segera tiba dengan cara berintrospeksi.

Baca Juga: Daftar 6 Mie Ayam Paling Enak di Kota Kupang, Rasanya Nikmat dan Banyak Diburu Para Pelancong!

Maka dari itu, simak berikut ini contoh teks khutbah Jumat singkat akhir tahun 2023, sebagaimana dilansir dari laman Kemenag RI.

Teks Khutbah Jumat

Ma’asyiral muslimin rahimakumullah,

Memanjatkan puji syukur kepada Allah dan shalawat kepada Nabi Muhammad saw merupakan kewajiban yang harus disampaikan oleh setiap khatib dalam khutbahnya. Selain itu khatib juga memiliki kewajiban untuk menyampaikan dan mengingatkan jamaah tentang wasiat ketakwaan. Oleh karenanya pada momentum khutbah kali ini, khatib mengajak kepada seluruh jamaah untuk senantiasa memanjatkan puji syukur kepada Allah dan menyampaikan shalawat pada Rasulullah sekaligus meningkatkan ketakwaan kepada Allah.

Baca Juga: Rasanya Istimewa! Ini Dia 5 Pilihan Kuliner Ayam Bakar di Magelang Paling Top, Ada yang Buka 24 Jam

Bagaimana cara meningkatkan takwa? Yakni dengan senantiasa lebih semangat lagi menjalankan segala perintah Allah dan sekuat tenaga meninggalkan segala yang dilarang oleh-Nya. Dengan upaya inilah, kita akan mampu terus berada pada jalur yang telah ditentukan oleh agama sehingga tidak melenceng dan tersesat ke jalan yang tidak benar.

Halaman:

Editor: Fajar Rahmawan


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x