5 Tempat Makan Sate di Pekanbaru, Tersedia Sate Padang Ayam

- 20 Januari 2024, 14:01 WIB
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan sate yang ada di Pekanbaru, salah satunya sade padang ayam.
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan sate yang ada di Pekanbaru, salah satunya sade padang ayam. /Instagram @aellyna_sapta

PR DEPOK - Makan sate saat sedang lapar tidak perlu menunggu lama, karena pelayanannya yang cepat, rasa otentik khas Padang, bagi yang sedang di Pekanbaru atau warga lokal bisa kunjungi 'Sate Bundo Kanduang Pekanbaru' dengan potongan daging yang besar-besar.

Ingin merasakan sate Padang ayam, bisa kunjungi 'Sate Cun Pekanbaru', tetapi harus datang lebih awal karena laris manis, cepat habis, termasuk salah satu tempat sate Padang legend di Pekanbaru.

Ingin menikmati sajian daging bakar dan menu lainnya, berikut 5 tempat makan sate di Pekanbaru versi PikiranRakyatDepok.com rasa enak tak bikin enek, berdasarkan ulasan google.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Soto Paling Nikmat di Purworejo, Kuahnya Medhok Pol dan Dijamin Bikin Lidah Bergoyang

1. Sate Bundo Kanduang Pekanbaru

Pelayanan cepat, rasa enak, otentik, berasa bumbunya, texture bumbunya tidak bikin enek, tetapi malah bikin nagih, dagingnya juga besar-besar.

Alamat: Jl. Jend. Sudirman, Sukaramai, Kec. Pekanbaru Kota, Kota Pekanbaru, Riau

Buka setiap hari pukul: 08.00–23.00
No telepon: 0823-8399-4313

2. Sate Cun Pekanbaru

Diklaim menjadi salah satu sate terenak di Pekanbaru. Hanya ada di Rumbai, dekat sekolah Al-Ittihad.

Tempat makannya outdoor dan tersedia beberapa meja dan bangku panjang. Tersedia sate sapi, ayam, lidah dan jantung. Kuah yang tersedia hanya kuah sate biasa. Harganya sedang.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah