5 Tempat Makan Soto Rekomendasi di Magelang yang Paling Enak dan Kuahnya Gurih

- 22 Januari 2024, 12:56 WIB
5 tempat makan soto di Magelang, Jawa Tengah yang paling enak.
5 tempat makan soto di Magelang, Jawa Tengah yang paling enak. /Instagram @buyani_catering

PR DEPOK - Deretan 5 tempat makan soto rekomendasi di Magelang yang paling enak dan kuahnya gurih, lengkap dengan alamatnya bisa Anda simak selengkapnya di sini.

Kuliner soto kini mendapatkan predikat sebagai salah satu sup terenak di dunia, didampingi Banga dari Nigeria, Beef Pho Vietnam, dan Borscht dari Ukraina.

Seperti yang diketahui, di Indonesia saat ini memiliki beragam jenis kuliner soto Betawi, soto Bogor, soto Lamongan, soto Banjar, soto Kudus, soto lenthok, dan masih banyak lagi yang lainnya.

Baca Juga: 8 Rumah Makan Paling Maknyus di Purwokerto Lengkap dengan Alamatnya

Bagi Anda yang ingin merasakan kuliner soto khas di Magelang, rekomendasi 5 kedai di bawah ini mungkin cocok buat opsi santap siang.

1. Soto Ayam Pringgading

Kedai Soto Ayam Pringgading ini berada di Jalan Pahlawan, Magelang, Kec. Magelang Tengah, Kota Magelang, Jawa Tengah.

Baca Juga: Apa Itu Greenflation? Ini Arti Istilah yang Ditanyakan Gibran kepada Mahfud MD di Debat Keempat Pilpres 2024

Sudah ratusan pengunjung yang memberikan ulasannya terkait rasa, dan banyak rekomendasi topingnya dengan nilai rata-rata 4.4 bintang.

Untuk jam buka tutupnya, kedai Soto Ayam Pringgading ini buka setiap hari mulai pukul 06.15 pagi sampai 16.00 sore WIB.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah