8 Tempat Seafood Terbaik di Yogyakarta, Menunya Banyak dan Sausnya Beragam

- 4 Februari 2024, 15:45 WIB
8 tempat seafood terpopuler di Daerah Istimewa Yogyakarta, catat namanya. /freepick.com/@jcomp
8 tempat seafood terpopuler di Daerah Istimewa Yogyakarta, catat namanya. /freepick.com/@jcomp /

PR DEPOK - Berlibur ke Yogyakarta akan rugi jika tidak mencoba menu seafood yang disajikan dengan bumbu yang beragam. Bumbu yang bisa di request adalah bumbu saus padang, bumbu saus tiram, hingga bumbu lada hitam.

Menurut kabar tempat seafood di Yogyakarta rasanya terbaik, sehingga banyak dikunjungi oleh wisatawan. Menu yang disajikan pun banyak tidak hanya seafood ikan tetapi juga kerang remis, kerang hijau, kerang bambu, hingga udang.

Berikut 8 tempat seafood terbaik di Yogyakarta yang menunya banyak dan sausnya beragam.

Baca Juga: Kunjungi 8 Bakso Paling Populer di Probolinggo, Rasane Dijamin Wenak dan Nagih Pol

1. Seafood Pak Purwanto

Alamat: Jl. Kaliurang Km.4, Caturtunggal, Depok, Karang Malang, Sinduadi, Kec. Mlati, Kab. Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

2. Ikan Bakar Bu Bambbang

Baca Juga: LINK NONTON Live Streaming Debat Capres Kelima Lengkap dengan Jadwal Tayang dan Temanya

Alamat: Jl. Sagan Baru III NO.4, RT> 44, RW. 9, Terban, kec. Gondokusuman, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

3. D Ocean Seafood Yogyakarta

Alamat: Jl. R. W. Monginsidi No.23, Karangwaru, Kec. Tegalrejo, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Baca Juga: 6 Rekomendasi Restoran Terkenal di Labuan Bajo, Ada Menu Seafood dan Sei yang Rasanya Enak Abis!

4. Tio Ciu Seafood & Chinese Food

Alamat: Jl. Jend Sudirman No.23, Cokrodiningratan, kec. Jetis, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

5. Seafood Pak Jenggot

Baca Juga: Referensi Kedai Bakso di Bandar Lampung: 6 Kedai Ini Selalu Jadi Andalan!

Alamat: Terban, kec. Gondokusuman, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

6. King Kerang Yogyakarta

Alamat: Jl. HOS Cokroaminoto, pakuncen, Wirobrajan, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Baca Juga: 9 Bakso Favorit di Yogyakarta, Dagingnya Terasa dan Ada Es Buah, Wajib Coba Juga!

7. Zona Seafood (Kotabaru)

Alamat: Jl. Abu Bakar Ali No.2, Gowongan, Kec. Gondokusuman, Kota Yogyakarta, Daerah Istimewa Yogyakarta.

8. Banyu Mili Resto

Baca Juga: 7 Warung Bakso Terbaik di Sunter, Cita Rasa Lezat yang Bikin Ketagihan

Alamat: Jl. Nusa Indah, Kwarasan, Nogotirto, kec. Gamping, Kab. Sleman, Daerah Istimewa Yogyakarta.

Itulah 8 tempat seafood terbaik di Yogyakarta yang selalu dikunjungi wisatawan karena menunya banyak dan bumbunya beragam. ***

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah