8 Rekomendasi Bakso Enak di Rawamangun, Ada Khas Malang yang Sedang Hits! Ini Alamatnya

- 22 Februari 2024, 14:55 WIB
8 bakso terenak di Rawamangun Pulo Gadung, Jakarta Timur.
8 bakso terenak di Rawamangun Pulo Gadung, Jakarta Timur. /Instagram @baksoaanjkt/

PR DEPOK - Salah satu makanan khas Nusantara yang banyak penggemarnya adalah bakso.

Setiap wilayah di Indonesia pasti terdapat pedagang bakso dengan ciri khas masing-masing, tak terkecuali di Rawamangun, Jakarta Timur.

Bagi Anda yang tinggal atau berada di Rawamangun, ada beberapa rekomendasi tempat makan bakso yang wajib Anda kunjungi.

Baca Juga: Nikmat Bener, Rekomendasi Bakso Terkenal di Kabupaten Cilacap di Sekitar Majenang

Di sana terdapat aneka pilihan bakso, salah satunya yang sedang hits, yaitu bakso malang. Beda dengan bakso pada umumnya, bakso malang ada penambahan kulit pangsit dan tahu yang digoreng.

Penasaran ingin mencoba kuliner berkuah yang satu ini? Yuk, simak delapan rekomendasi bakso enak di Rawamangun, Jakarta Timur, lengkap dengan informasi alamat tempat hingga jam operasionalnya.

8 Bakso Enak di Rawamangun

Baca Juga: Lirik Lagu I stan U oleh IU: You’re Stunning, So Stunning...

  1. Bakso Bakwan Malang Cak Su Kumis

Alamat di Jalan Rawamangun Muka Barat D No.14, RT.9/RW.12, Rawamangun, Kecamatan Pulo Gadung, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta

Jam operasional mulai pukul 09.00-19.00 WIB

Baca Juga: 8 Pilihan Tempat Makan di Rawamangun yang Menggugah Selera dan Legendaris

  1. Bakwan Bakso Malang Suherman

Alamat di Rawamangun, Jakarta Timur, Jl. Gurame No.31, RT.12/RW.6, Jati, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta

Jam operasional mulai pukul 11.00-21.00 WIB

Baca Juga: Pejuang Diet Merapat! Ini 5 Rekomendasi Minuman Fiber Tinggi Serat Tercatat BPOM

  1. Bakso Malang Salsabila

Alamat di RT.2/RW.7, Rawamangun, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta

Jam operasional mulai pukul 08.00-01.00 WIB

Baca Juga: Mengganggu Aktivitas, Bau Mulut Ampuh Dihilangkan dengan Konsumsi Yoghurt hingga Jahe?

  1. Bakso Charles

Alamat di Jalan Pegambiran No.4C, RT.12/RW.7, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta Jam operasional mulai pukul 11.00-22.00 WIB

  1. Bakso Gepeng Haji Ali

Baca Juga: Hits! Ini 5 Tempat Nongkrong Asik di Malang yang Instagramable dan Harga Menu Mulai Rp5.000 Saja

Alamat di Jalan Balai Pustaka Timur No.2, RT.4/RW.11, Rawamangun, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta

Jam operasional mulai pukul 09.00-21.30 WIB

  1. Bakso Kocok Bandung

Baca Juga: Yuk Dicoba! 6 Daftar Nasi Goreng Bumbu Terenak dan Populer di Jakarta, Cek Lokasinya

Alamat di Jalan Paus No.13, RT.1/RW.8 Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta

Jam operasional mulai pukul 10.00-22.30 WIB

  1. Baso Aci Akang Rawamangun

Baca Juga: Enak Beud! Coba Rekomendasi 7 Daftar Sate Paling Mantap di Tenggarong, Wajib Coba

Alamat di Jalan Pinang Raya No. 53 C, Rawamangun, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta Jam operasional mulai pukul 10.00-21.00 WIB

  1. Bakso Sapi'i Top Eat, Tiptop Rawamangun

Alamat di Jalan Balai Pustaka Timur No.31-35, Rawamangun, Kota Jakarta Timur, DKI Jakarta

Baca Juga: 6 Warung Bakso Paling Mantap dan Nikmat di Gresik Jawa Timur, Catat Alamat dan Nomor Teleponnya

Jam operasional mulai pukul 09.00-20.00 WIB (Rabu Tutup)

Demikian delapan rekomendasi tempat makan bakso hits di Rawamangun, Jakarta Timur, yang sajian baksonya enak.***

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah