Resep Ayam Taliwang khas Lombok, Menu Istimewa untuk Buka Puasa

- 18 Maret 2024, 21:25 WIB
Resep membuat ayam taliwang khas Lombok di rumah ala chef Devina Hermawan.
Resep membuat ayam taliwang khas Lombok di rumah ala chef Devina Hermawan. /YouTube/Devina Hermawan

Lalu, rendam cabe kering dalam air mendidih dan haluskan semua bahan bumbu halus untuk pengencernya bisa pakai air atau santan.

Setelah halus, siapkan wajan dan masukan 3 sdm minyak lalu masukan bumbu halus, santan, gula aren, dan santan. Aduk bumbu hingga merata jika sudah silahkan koreksi rasa hingga pas dan sesuai selera.

Baca Juga: 3 Big Match Bakal Tersaji di BRI Liga 1 Pekan ke 30, Kapan Digelar?

Selanjutnya, panggang ayam bisa pakai pemanggang atau wajan. Jika sudah dipanggang masukan ke dalam wajan bumbu halus aduk hingga seluruh ayam dilumuri bumbu. Tutup kurang lebih 15 menit.

Kemudian, setelah itu panggang kembali ayam dan lakukan proses tersebut selama 3 kali agar daging ayam tidak alot.

Jika sudah dilakukan 3 kali dan daging ayamnya sudah lunak, ayam taliwang siap disajikan di meja makan.

Itulah resep ayam taliwang khas Lombok yang cocok untuk dijadikan menu istimewa buka puasa bersama keluarga besar di rumah. ***

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah