Resep Takjil Ramadhan yang Praktis dan Mudah Dibuat di Rumah: Martabak Tahu Pedas

- 20 Maret 2024, 14:00 WIB
Ketahui informasi mengenai resep takjil Ramadhan yang praktis dan mudah dibuat dirumah, yaitu martabak tahu pedas.*
Ketahui informasi mengenai resep takjil Ramadhan yang praktis dan mudah dibuat dirumah, yaitu martabak tahu pedas.* /Tangkapan layar YouTube/Devina Hermawan/

PR DEPOK – Ketahui informasi mengenai resep takjil Ramadhan yang praktis dan mudah dibuat di rumah, yaitu martabak tahu pedas.

Ingin membuat takjil Ramadhan sendiri di rumah yang praktis dan mudah dibuat? Maka martabak tahu pedas solusinya. Untuk Anda yang suka martabak tahu dengan sensasi pedas, Anda bisa mencoba menu yang satu ini.

Cara membuatnya pun sangat mudah, Anda hanya perlu menyiapkan tahu putih, kulit lumpia, saus pedas, dan beberapa bahan pendukung lainnya.

Dilansir PikiranRakyat-Depok.com dari Youtube Devina Hermawan, berikut adalah bahan-bahan dan cara membuat martabak tahu pedas di rumah untuk takjil Ramadhan.

Baca Juga: Buntut Banjir di Semarang, Pemkot Lelang 300 Miliar untuk Normalisasi Sungai Tenggang

Resep Martabak Tahu Pedas

Bahan

1. 370 gr tahu putih

2. ½ sdt garam

3. ½ sdt kaldu ayam bubuk

4. 1 sdt gula pasir

5. 1/8 sdt merica

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x