7 Kuliner Bakso Viral Terenak di Kuningan, Lezat dan Selalu Bikin Ketagihan Wisatawan

- 26 Maret 2024, 12:05 WIB
7 kuliner bakso enak di Kuningan yang paling recommended.
7 kuliner bakso enak di Kuningan yang paling recommended. / Baarast Project/Pexels

PR DEPOK – Pecinta kuliner bakso wajib datang ke Kuningan, bakso tersebut terenak dan menjadi viral di Kuningan. Bakso yang dihidangkan sudah pasti lezat dan bikin ketagihan wisatawan.

Bakso terenak yang direkomendasikan di Kuningan adalah bakso berukuran besar yang dihidangkan dengan kuah gurih beserta potongan tetelan di dalamnya. Rasanya bakso selalu menjadi pilihan wisatawan.

Inilah 7 kuliner bakso viral terenak di Kuningan, rasanya lezat dan pastinya bikin ketagihan yang sudah mencobanya.

1. Bakso H.U

Baca Juga: KLJ Maret 2024 Resmi Cair Rp600.000, Ini Daftar Penerimanya, Ada Nama Anda?

Alamat: Jl. Otista No. 120, Kuningan, Kec. Kuningan, Kab. Kuningan, Jawa Barat.
Jam buka: 09.00-21.00 WIB

2. Bakso Idaman

Alamat: Jl. Otista No. 160, Kuningan, Kec. Kuningan, Kab.Kuningan, Jawa Barat.
Jam buka: 09.00-21.00 WIB

3. Warung Bakso & Sop Dengkil Pak J. M. Jamaha

Baca Juga: Ketua MUI Melarang Film 'Kiblat' Tayang di Bioskop, Ada Unsur Penistaan Agama?

Alamat: Jl. Raya Jalaksana, No. 19, RT. 1, RW. 1, Padamenak, Jalaksana, Padamenak, Kec Kuningan, Kab. Kuningan, Jawa Barat.
Jam buka: 07.00-19.00 WIB

4. Bakso Merdeka Jalaksana

Alamat: Toserba Surya, Jalan Raya Jalaksana, Kec. Jalaksana, Kab. Kuningan, Jawa Barat.
Jam buka: 09.00-21.00 WIB

5. Bakso & Mie Ayam Jatrans Lengkong

Baca Juga: KUMPULAN Link Twibbon Malam Nuzulul Quran dengan Desain Islami, Download Gratis di Sini!

Alamat: Dusun Manis Desa Lengkong No. 35, RT. 35, RW. 3, Lengkong, Kec. Garawangi, Kab. Kuningan, Jawa Barat.
Jam buka: 08.00-21.00 WIB

6. Bakso Galuh

Alamat: Ciporang, Kec. Kuningan, Kab. Kuningan, Jawa Barat.
Jam buka: 08.00-20.00 WIB

7. Mie Bakso Pak Elon Khas Kuningan

Baca Juga: 7 Mie Ayam Paling Maknyus di Bintaro, Pesanggrahan yang Sayang Kalo Gak Dicoba, Lihat Alamatnya

Alamat: Jl. Siliwangi, Purwawinangun, Kec. Kuningan, Kab. Kuningan, Jawa Barat,
Jam buka: 07.30-22.00 WIB

Itulah 7 kuliner bakso terenak di Kuningan yang bisa dikunjungi oleh wisatawan, dijamin lezat dan bikin ketagihan. ***

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x