Tempat Makan Terbaik dan Menunya Komplit di Pekanbaru, Ini 15 Lokasinya Wajib Anda Kunjungi

- 23 Mei 2024, 16:25 WIB
Berikut ini merupakan daftar tempat makan terbaik serta menu komplit yang ada di Pekanbaru, catat lokasinya.
Berikut ini merupakan daftar tempat makan terbaik serta menu komplit yang ada di Pekanbaru, catat lokasinya. /Freepik/

7. Kimteng Pekanbaru

Alamat: Jalan Senapelan No 22 A-B-C, Kampung Bandar, Senapelan, Pekanbaru
Jam Buka: 06.30 – 17.00 WIB
Harga: Sekitar Rp20.000

Kelebihan: Tempat ini menawarkan ragam makanan Pekanbaru yang nikmat, termasuk kopi Arabika dari Jambi yang dipanggang sendiri, roti panggang selai srikaya, dan mie ayam. Kimteng memiliki beberapa outlet di Pekanbaru seperti di Senapelan Plaza, Mall SKA, Mall Ciputra, Transmart Pekanbaru, RS. Awal Bros Sudirman, RS Awal Bros Panam, dan RS Awal Bros Ahmad Yani.

8. Pondok Gurih

Alamat: Jalan Jenderal Sudirman No.202, Tengkerang Tengah, Pekanbaru
Jam Buka: 10.30 – 22.00 WIB
Harga: Mulai Rp10.000

Kelebihan: Menawarkan berbagai kuliner Melayu, Jawa, dan Sunda, tempat ini memiliki konsep duduk santai dan lesehan. Pengunjung yang datang akan disambut dengan pukulan gong, menambah pengalaman unik saat berkunjung.

Baca Juga: Rekomendasi 7 Hotel Terbaik di Kota Banjarmasin, Buruan Cek Segera Alamat dan Info Lengkapnya di Sini!

9. Kayu Manis Resto

Alamat: Jalan Dwikora No.14, Sukamaju, Kec. Sail, Kota Pekanbaru
Jam Buka: 10.00 – 22.00 WIB

Kelebihan: Kayu Manis Resto menawarkan berbagai menu masakan dari daging rusa, ikan, ayam, dan lain-lain. Tempat ini memiliki konsep yang romantis dengan saung-saung dan lampu hias, menjadikannya pilihan ideal untuk berwisata kuliner bersama keluarga atau pasangan.

10. Koki Sunda Pekanbaru

Alamat: Jalan Jenderal Sudirman, Tangkerang Tengah, Pekanbaru
Jam Buka: 11.00 – 22.00 WIB
Harga: Mulai Rp15.000 – Rp35.000

Kelebihan: Koki Sunda Pekanbaru adalah tempat yang tepat untuk menikmati olahan khas Sunda seperti nasi timbel, sayur asem, tempe bacem, dan lain-lain. Dengan cita rasa yang lezat, tempat ini bisa jadi pilihan untuk mencicipi masakan Sunda di Pekanbaru.

Baca Juga: Inilah 6 Bakso Terenak di Karawang yang Punya Rating Tinggi, Wajib Dicobain Nih!

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah