Mau Makan Enak? Cobain Aja 5 Tempat Makan Rekomen di Kota Surabaya

- 23 Mei 2024, 19:45 WIB
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan enak yang ada di Surabaya, mendapatkan rating tinggi.
Berikut ini merupakan rekomendasi tempat makan enak yang ada di Surabaya, mendapatkan rating tinggi. /Instagram @mamamertuakudus

PR DEPOK - Kota Surabaya memiliki berbagai tempat kuliner yang enak dan menggiurkan. 1 porsi makan dapat membuat Anda puas dan kenyang. Bahkan dapat membuat Anda ingin mencobanya lagi.

Selain makanannya yang enak, ratingnya kebanyakan mendapatkan hasil yang bagus dan memuaskan. Rata-rata tempatnya mendapatkan rating empat koma dari lima atau bintang empat dari lima.

Mau makan yang enak-enak? Yuk, cobain aja 5 tempat makan rekomen di Kota Surabaya berdasarkan yang telah PikiranRakyat-Depok.com rangkum. Cek alamat, jam buka, dan ratingnya.

Baca Juga: TOP 7 Sate Mantul di Bogor, Yuk Intip Alamat dan Nomor Teleponnya di Sini!

1. Warung Bu Kris

Alamat: Ruko Villa Bukit, Mas, Jl. KH Abdul Wahab Siamin Surabaya Blok RO No.1, Dukuh Pakis, Dukuh Pakis.

Jam Buka: Setiap hari jam 10 pagi - setengah 10 malam.

Rating: 4.5/5.

2. Wapo Resto - Airlangga

Alamat: Jl. Airlangga No.43, Mojo, Gubeng.

Jam Buka: Setiap hari jam setengah 12 siang - setengah 10 malam.

Rating: 4.4/5.

Baca Juga: Kendaraan Pariwisata di Soreang-Ciwidey Diberlakukan Ramp Check, dari Dokumen hingga Pengetahuan Soal Rute

3. Warung Sederhana

Alamat: Jl. Pakis Tirtosari Stan No.7, Pakis, Sawahan.

Jam Buka: Setiap hari jam 6 pagi - 8 malam.

Rating: 4.4/5.

4. Ayam Bakar Primarasa

Alamat: Jl. Kusuma Bangsa No.3A, Ketabang, Genteng.

Jam Buka: Setiap hari jam 7 pagi - 10 malam.

Rating: 4.5/5.

Baca Juga: Profil Lengkap Roem Kono Bakal Calon Gubernur Gorontalo di Pilkada 2024, dari Umur hingga Akun IG

5. Warung Penyetan Murah Meriah

Alamat: Jl. Dukuh Kupang XX No.55, Dukuh Kupang, Dukuh Pakis.

Jam Buka: Setiap hari jam 7 pagi - 9 malam.

Rating: 4.6/5.

Sekian informasi tentang 5 tempat makan rekomen di Kota Surabaya. Jangan sungkan untuk cobain ke salah satu tempat makan disana. Salah satu tempat makannya bisa membuat Anda menyukainya.***

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah