7 Bakso Terpopuler di Mataram, Paling Lezat dan Nikmat, Wisatawan Wajib Coba

- 3 Juni 2024, 15:25 WIB
Berikut ini merupakan rekomendasi bakso terpopuler yang ada di Mataram, terkenal paling lezat serta nikmat.
Berikut ini merupakan rekomendasi bakso terpopuler yang ada di Mataram, terkenal paling lezat serta nikmat. /Instagram @camerakuliner/

PR DEPOK – Kuliner yang populer di Mataram salah satunya bakso, wisatawan yang datang akan disuguhi oleh berbagai menu bakso paling lezat dan nikmat. Menu baksonya beraneka ragam ada mie bakso, dan mie bakso balungan.

Menu bakso yang populer di Mataram adalah mie bakso balungan atau bakso yang dihidangkan dengan kaki sapi yang gurih.

Penasaran? Inilah 7 bakso terpopuler di Mataram yang paling lezat dan nikmat, wisatawan yang datang wajib mencobanya.

Baca Juga: Masuk Ancol Gratis? Intip Rangkaian Jadwal Acara HUT Kota Jakarta ke-497

1. Bakso Sumsun Ala Jalanan Mataram

Alamat: Jl. Amir Hamzah, Mataram Tim, Kec. Mataram, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat.
Jam buka: 09.00-22.00 WIB

2. Bakso Monggo-Monggo

Alamat: Jl. Arif Rahman Hakim No. 46, Mataram Tim, Kec Mataram, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat.
Jam buka: 09.00-22.00 WIB

Baca Juga: PKH Juni 2024 Resmi Cair Dimana? Cek Siapa yang Berhak, Nominal dan Daftar Penerima Online

3. Bakso Primadonna

Alamat: Jl. Airlangga No. 17B, Mataram Bar, Selaparang, Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat.
Jam buka: 08.00-23.00 WIB

4. Bakso Cita Rasa Pak Yanto

Alamat: Jl. Airlangga, Gomong, Kec. Selaparang , Kota Mataram, Nusa Tenggara Barat.
Jam buka: 09.00-23.00 WIB

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah