Rasanya Juara! Ini 8 Warung Bakso Enak dan Murah di Pontianak, Ini Alamat dan Jam Bukanya

- 16 Juni 2024, 13:50 WIB
Rekomendasi warung bakso di Pontianak ini cocok bagi kamu yang sukanya makan sambil nongkrong di warung-warung.*
Rekomendasi warung bakso di Pontianak ini cocok bagi kamu yang sukanya makan sambil nongkrong di warung-warung.* /Instagram/@pentol.jemblong

PR DEPOK – Selain mie ayam dan soto, bakso menjadi makanan paling banyak penggemarnya, termasuk di Pontianak.

Ada banyak tempat makan bakso di Pontianak, namun kali ini, PikiranRakyat-Depok.com sudah rangkum beberapa rekomendasi warung bakso di Pontianak yang baksonya enak dan murah.

Rekomendasi warung bakso di Pontianak ini cocok bagi kamu yang sukanya makan sambil nongkrong di warung-warung. Berikut ini informasi lokasi dan jam bukanya:

1. Warung Bakso Solo (Wa o'nol)

Baca Juga: Tabo Hian! 10 Nasi Goreng Terlezat di Dekat Kampus USU Disertai Lokasi dan Jadwal Bukanya

Alamat warung ini di Jl. Komodor Yos Sudarso Jl. Karet No.simpang, Sungai Beliung, Kec. Pontianak Bar., Kota Pontianak, Kalimantan Barat.

Buka setiap hari jam 11.00-23.00 WIB.

2. Warung Bakso Syam

Alamat warung ini di Jl. Ampera No.36 A, Sungai Bangkong, Kec. Pontianak Kota, Kota Pontianak, Kalimantan Barat.

Buka setiap hari jam 10.00-22.00 WIB.

3. Warung Jaler Bakso Urat dan Mie Ayam Mas Agus

Baca Juga: UPDATE Jadwal Pencairan KLJ Tahap 2 2024 per Hari Ini, Silahkan Buka HP dan Cek Nama Penerimanya

Alamat warung ini di Jl. Sepakat II, Bansir Darat, Kec. Pontianak Tenggara, Kota Pontianak, Kalimantan Barat.

Buka setiap hari jam 08.00-22.00 WIB.

4. Amanah Bakso Pontianak

Alamat warung ini di Jl. Karel Satsuit Tubun, Akcaya, Kec. Pontianak Sel., Kota Pontianak, Kalimantan Barat.

Buka setiap hari jam 08.00-22.00 WIB.

5. Bakso Jawwa

Baca Juga: 6 Rekomendasi Seblak di Dekat Kampus USU yang Paling Mantap dan Menggugah Selera

Alamat warung ini di Jl. 28 Oktober, Siantan Hulu, Kec. Pontianak Utara, Kota Pontianak, Kalimantan Barat.

Buka setiap hari jam 10.00-22.00 WIB.

6. Bakso Ikan Telur Asin "Ahan"

Alamat warung ini di Jl. Wolter Monginsidi No.39, RT.02/RW.8, Darat Sekip, Kec. Pontianak Kota, Kota Pontianak, Kalimantan Barat.

Buka setiap hari jam 06.00-16.00 WIB.

7. Bakso Ikan 29

Baca Juga: Ini 4 Amalan yang Bisa Dikerjakan Wanita Haid di Hari Arafah Menurut Ustadzah Halimah Alaydrus

Alamat warung ini di Jl. Sungai Raya Dalam II, Sungai Raya, Kec. Pontianak Tenggara, Kota Pontianak, Kalimantan Barat.

Buka setiap hari jam 10.00-21.00 WIB.

8. Warung Bakso Mas Nanang

Alamat warung ini di Jl. Dharma Putra, Siantan Hilir, Kec. Pontianak Utara, Kota Pontianak, Kalimantan Barat.

Buka setiap hari jam 09.00-22.00 WIB.

Nah, itulah 8 warung bakso enak dan murah di Kota Pontianak yang patut dijadikan rekomendasi wisata kuliner.***

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah