6 Tempat Makan Bakso di Kudus Paling Jos dan Banyak Dijadikan Referensi Kuliner

- 26 Juni 2024, 09:05 WIB
6 tempat makan bakso di Kudus berikut banyak dijadikan referensi kuliner terutama pecinta kuliner berkuah.*
6 tempat makan bakso di Kudus berikut banyak dijadikan referensi kuliner terutama pecinta kuliner berkuah.* /Instagram.com/@pandawajagonyabakso

PR DEPOK - Tempat makan bakso di Kudus tak sulit ditemui namun rekomendasi kedai pilihan tak pernah salah untuk disimak.

Dalam artikel ini disajikan 6 referensi berupa 6 kedai bakso terbaik yang bisa ditemui di Kudus yang tentunya tak pernah mengecewakan rasanya.

6 tempat makan bakso di Kudus berikut banyak dijadikan referensi kuliner terutama pecinta kuliner berkuah.

Bagi yang berminat untuk mencicipi kenikmatannya, langsung simak daftar kedai bakso paling jos di Kudus berikut ini secara detail.

Baca Juga: Rekomendasi TOP 9 Bakso Paling Enak Mantul di Samarinda, Yuk Cek di Sini!

1. Warung Bakso Pak Gino Panjang

Lokasi detail: Jalan Kudus-Colo KM. 03 Purworejo, Jambean, Panjang, Kec. Bae, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah

Jam buka kedai: 9.00-21.00 WIB

2. Bakso Pak Sukat

Lokasi detail: Gang Sepur, Getas, Getas Pejaten, Kec. Jati, Kabupaten Kudus, Jawa Tengah

Jam buka kedai: 11.00-21.00 WIB

Baca Juga: 5 Nasi Goreng di Cikarang Bekasi yang Punya Cita Rasa Khas, Rekomendasi Terbaik untuk Pecinta Kuliner

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah