Murah Meriah! Inilah 5 Wisata Alam Ramah Anak di Madiun, Bisa untuk Liburan Sekolah

- 30 Juni 2024, 22:00 WIB
5 wisata alam di Madiun.
5 wisata alam di Madiun. /pixabay.com / yangsunmo/

PR DEPOK – Liburan sekolah telah tiba, wisata alam ramah anak di Madiun ini bisa menjadi pilihan untuk mengisi liburan sekolah.

Madiun menawarkan berbagai pilihan wisata alam yang ramah anak, mulai dari waduk yang indah hingga air terjun yang mempesona.

Setiap tempat memiliki keunikan dan daya tarik tersendiri yang menjadikannya ideal untuk liburan keluarga.

Masukkan lima wisata alam ramah anak di Madiun ini sebagai destinasi liburan Anda bersama keluarga.

Baca Juga: Datangi 7 Tempat Soto dengan Kuah Segar Ini di Bandung, Dijamin Ketagihan!

Wisata Alam Ramah Anak di Madiun

1. Waduk Bening Widas

Waduk Bening Widas menawarkan pemandangan danau yang indah dengan latar belakang pegunungan.

Tempat ini cocok untuk piknik keluarga, seperti bermain air, dan menikmati keindahan alam. Anak-anak bisa bermain air, memancing, naik perahu, dan bersepeda mengelilingi waduk

Baca Juga: 18 Link Twibbon HUT Bhayangkara ke-78 Tahun 2024 dengan Desain Keren dan Terbaru

· Lokasi: Jalan Nasional Jalan Raya Madiun - Surabaya, Setren, Pajaran, Kec. Saradan, Kab. Madiun, Jatim.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah