Miliki Gejala Mirip, Ilmuwan Menduga Asal Mula Virus Corona Berasal dari Flu Rusia pada 1889

- 18 Februari 2022, 10:40 WIB
Ilmuwan mulai menduga ada keterkaitan antara virus corona dan flu Rusia.
Ilmuwan mulai menduga ada keterkaitan antara virus corona dan flu Rusia. /

Namun, pada akhirnya flu Rusia berakhir setelah beberapa tahun kemudian, karena mulai berkurangnya jumlah pasien saat itu, setelah melewati tiga gelombang penyebaran.

Sementara itu, para ilmuwan, ahli virologi, dan sejarawan kedokteran, saat ini mulai bertanya-tanya tentang kesamaan pandemi flu Rusia dan Covid-19 saat ini.

Baca Juga: Wasiat Tak Terlaksana, Denny Darko Justru Ungkap Banyak Doa Dorce Gamalama yang Terwujud

Para ilmuwan bahkan tak ragu menduga jika virus corona berasal dari flu Rusia yang terjadi seabad lalu, karena minimnya data.

"Ada sangat sedikit, hampir tidak ada data pasti (tentang pandemi flu Rusia)," kata Frank Snowden, sejarawan kedokteran asal Amerika Utara.

Ahli Biologi Mokuler, menjelaskan bahwa ada cara untuk memecahkan misteri flu Rusia, dengan menganalisi dari korban flu Rusia yang diawetkan, untuk mencari tahu jenis virus apa itu.

Baca Juga: Program Kartu Prakerja 2022 Gelombang 23 Telah Resmi Dibuka, Begini Cara Daftarnya

Beberapa peneliti juga sedang mencari jaringan tubuh yang diawetkan di museum dan sekolah kedokteran, yang mungkin masih berisi spesimen yang mengapung di cairan pengawet, dan memiliki potongan paru-paru korban flu Rusia.

"Kami sudah lama bertanya-tanya dari mana asal virus corona, apakah pernah ada pandemi virus corona di masa lalu?" kata Dr. Arnold Monto, profesor kesehatan masyarakat, epidemiologi dan kesehatan global di University of Michigan.

Dr. Tom Ewing dari Virginia Tech, juga tengah membantu sejarawan yang telah mempelajari flu Rusia, yang mencari kesamaan dengan pandemi Covid-19 saat ini.

Halaman:

Editor: Nur Annisa

Sumber: The New York Times


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah