Kritik Wisata Kapal Selam Titanic, Keluarga Korban: Orang Meninggal Tragis Tak Perlu Dilihat

- 23 Juni 2023, 07:34 WIB
Keluarga korban beri tanggapan terkait wisata kapal selam Titanic.
Keluarga korban beri tanggapan terkait wisata kapal selam Titanic. /Ekspedisi/Handout OceanGate via REUTERS

PR DEPOK – Keluarga korban tragedi kapal Titanic tahun 1912 mengkritik wisata yang menyediakan kapal selam Titanic untuk melihat ‘kuburan bawah air’.

 

Mereka geram dengan konsep turis miliarder yang menyediakan kapal selam Titanic yang disebut Titan itu.

Kebanyakan dari keluarga korban menganggap wisata ini 'menjijikkan' karena menyediakan kapal selam titanic agar para wisatawan bisa melihat kuburan air orang yang mereka cintai.

Tanggapan mereka mencuat pasca kabar hilangnya kapal selam Titanic yang memuat sejumlah wisatawan.

Baca Juga: 5 Rekomendasi Kedai Mie Aceh di Kota Depok yang Otentik, Gurih dan Nikmat

Dikutip PikiranRakyat-Depok.com dari Daily Mail, salah satu keluarga korban yaitu pasangan suami istri John Locascio dan Angelica Harris menilai tragedi kapal titanic 1912 sangat tragis sehingga tidak layak dijadikan spot wisata.

“Saya membandingkannya dengan melihat ke dalam kuburan. Maksud saya, orang meninggal di sana secara tragis, sangat tragis. Mengapa menjadikannya tempat bagi orang untuk pergi melihat?,” kata John yang pamannya Alberto dan Sebasiano termasuk korbannya.

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: Daily Mail


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x