Lima Siswa Asal Indonesia Berhasil Meraih Prestasi di Ajang Olimpiade Fisika

- 20 Juli 2023, 10:37 WIB
Lima siswa asal Indonesia berhasil meraih prestasi di ajang Olimpiade Fisika.
Lima siswa asal Indonesia berhasil meraih prestasi di ajang Olimpiade Fisika. /ANTARA/ANTARA

· Fansen Candra Funata (SMA Darma Yudha Pekanbaru) medali perak

· Muhammad Arif Khalfani Ismail (SMA Fatih Bilingual School Banda Aceh) medali perunggu

Baca Juga: 9 Rekomendasi Tempat Ice Cream Paling Hits di Jakarta, Cocok untuk Anak Muda

· Muhammad Zaidan Naja (MAN 2 Kota Malang) Honourable Mentions

· Ahmad Nafi Ramadhan (SMA Al Kahfi Kabupaten Bogor). Honourable Mentions

Mengenai ajang ini salah satu siswa yang berhasil memenangkan perunggu yaitu Savero Lukianto Chandra mengatakan bahwa ajang International Physics Olympiad atau iPhO ke 53 ini sangatlah kompetitif.

"Saya berharap melalui prestasi di IPhO ini bisa membawa saya ke masa depan yang lebih cemerlang," ucap Savero.

Baca Juga: Info Loker BUMN PT Sarana Multi Infrastruktur Buka Rekrutmen, Lulusan S1 S2 Bisa Daftar

Puspresnas akan mengadakan evaluasi setelah kembali ke Indonesia, agar mencari strategi baik kedepannya pada ajang Olimpiade Fisika Internasional di tahun berikutnya.

Di ajang International Physics Olympiad (IPhO) ke-53 di Tokyo ini, tim Indonesia bersaing dengan 394 peserta yang berasal dari 80 negara. Dimana setiap mengikuti berbagai tes yaitu, tes eksperimen dan tes teori.***

Halaman:

Editor: Tesya Imanisa

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah