Diimingi Kekayaan dan Keberuntungan, Dokter Asal India Tertipu Beli Lampu Aladdin Seharga 13 Juta

- 3 November 2020, 08:32 WIB
Ilustrasi lampu ajaib Aladdin.
Ilustrasi lampu ajaib Aladdin. /Karinamannot/Pixabay

Laeek Khan baru menyadari bahwa lampu tersebut sama sekali tidak memiliki kekuatan apapun seperti yang ia ketahui dalam cerita Aladdin.

Menurut media lokal, pada awalnya Laeek Khan bertemu dengan para pria yang sedang merawat seorang wanita tua.

Laee Khan menyangka bahwa wanita tersebut adalah ibu mereka.

Setelah lama bercakap dengan para pria tersebut Laee Khan mendapatkan cerita tentang seorang pendeta.

Baca Juga: Hadapi Libur Panjang, Kasus Positif Covid-19 di Riau Justru Turun Drastis, Inilah Penyebabnya

"Lambat laun mereka mulai bercerita tentang seorang 'baba' (pendeta) yang mereka klaim juga datang ke rumah mereka. Lalu mereka mulai mencuci otak saya agar menemui baba ini," kata Laee Khan sepertii dikutip Pikiranrakyat-depok.com dari Al-Jazeera.

Setelah itu, Laee Khan melihat baba tersebut sedang melakukan sebuah ritual.

Kemudian, baba tersebut menawarkan lampu ajaib dan benar-benar mengeluarkan jin dari dalamnya.

Baca Juga: Bocorkan Kepulangan ke Indonesia, Menantu Habib Rizieq Sebut Pemimpin FPI Kantongi Izin Kembali

Namun, saat Laee Khan mencoba menyentuh jin tersebut.

Halaman:

Editor: Ahlaqul Karima Yawan

Sumber: Al Jazeera


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x