Wujudkan Program Desa Digital untuk Pesantren, Pemerintah Luncurkan Tol Langit

- 8 November 2020, 11:00 WIB
Ketua Yayasan Dewa Dewi Dedi Indonesia Heidy M Hidayat (kedua kanan) foto bersama dengan pengurus lainnya saat acara memperingati Hari Santri Nasional di Hotel Harmoni Garut, Jawa Barat, Sabtu, 7 November 2020 */ANTARA/Feri Purnama
Ketua Yayasan Dewa Dewi Dedi Indonesia Heidy M Hidayat (kedua kanan) foto bersama dengan pengurus lainnya saat acara memperingati Hari Santri Nasional di Hotel Harmoni Garut, Jawa Barat, Sabtu, 7 November 2020 */ANTARA/Feri Purnama /

"Tapi dengan aplikasi hanya satu kali membutuhkan sinyal, tinggal diunduh selanjutnya dioperasikan secara offline begitu," katanya.

Dalam upaya menerapkan program tersebut, menurut Heidy, pihaknya berencana membangun desa digital di Garut, sementara akan terdapat lima hingga enam desa yang akan dijadikan sebagai proyek percontohan.

"Jadi kebetulan kita memang berencana bangun satu desa digital, saat ini hanya lima atau enam desa dulu," tutur Heidy.***

Halaman:

Editor: Billy Mulya Putra

Sumber: ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah