5 Rekomendasi Tempat Berbuka Puasa di Depok, Harga Mulai Rp8.000-an

- 3 April 2023, 12:59 WIB
Ilustrasi: Berikut ini merupakan rekomendasi tempat untuk bukber di Depok, dari harga yang paling murah sekalipun. /Denys Gromov/Pexels/
Ilustrasi: Berikut ini merupakan rekomendasi tempat untuk bukber di Depok, dari harga yang paling murah sekalipun. /Denys Gromov/Pexels/ /

PR DEPOK - Berikut ini lima rekomendasi tempat berbuka puasa yang terletak di wilayah Kota Depok. Setiap lokasi memiliki variasi harga yang masih terjangkau, mulai dari Rp8000

Bulan Ramadhan adalah bulan yang ditunggu-tunggu oleh umat muslim di seluruh dunia. Selain sebagai bulan ibadah, bulan Ramadhan juga menjadi momen untuk berkumpul bersama keluarga dan sahabat untuk berbuka puasa.

Di kota Depok, ada banyak tempat yang bisa menjadi pilihan untuk berbuka puasa. Berikut adalah beberapa rekomendasi tempat berbuka puasa di Depok yang dapat dijadikan referensi.

Baca Juga: Dito Ariotedjo: Politisi Muda Calon Menpora dari Generasi Milenial

Rumah Makan Mang Engking

Bersantap di Rumah Makan Mang Engking serasa makan di kampung Sunda. Kita bahkan melihat ikan berwarna-warni berenang di sekitar gubug makan.

Menu khas sunda dengan musik gamelan sebagai latar membuat suasana makan semakin sempurna. Jika Anda tinggal di Margonda, Depok, restoran ini wajib dikunjungi. Ikan gurame goreng menjadi salah satu menu yang direkomendasikan untuk dicoba.

Restoran ini juga cocok jika Anda ingin berbuka bersama keluarga dan anak-anak. Dengan area outdoor, Anda bisa merasakan suasana menjadi lebih lapang dan tidak membosankan bagi anak-anak.

Alamatnya di Kampus UI Jalan Danau Salam, RW 3, Depok, Jawa Barat. Harga menu berkisar dari Rp8.000 hingga Rp120.000.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x