Jam Buka PRJ Kemayoran Hari Ini 3 Juli 2022, Simak Jadwal dan Cara Beli Tiket Masuk Jakarta Fair Akhir Pekan

3 Juli 2022, 06:10 WIB
Jam buka PRJ Kemayoran hari ini Minggu, 3 Juli 2022, catat jadwal dan cara beli tiket masuk Jakarta Fair 2022 di akhir pekan. /Dok Jakarta Fair

PR DEPOK - Simak jam buka dan jadwal PRJ Kemayoran hari ini Minggu, 3 Juli 2022. Pahami cara beli tiket masuk ke Jakarta Fair 2022 di akhir pekan.

PRJ Kemayoran yang resmi digelar pada 9 Juni 2022 lalu hingga hari ini Minggu, 3 Juli 2022 imasih akan menyajikan beragam produk UMKM dari berbagai sektor industri.

Masyarakat yang akan menghabiskan weekend bersama keluarga di PRJ Kemayoran bisa cek terlebih dahulu jadwal dan jam buka Jakarta Fair 2022 hari ini.

Gelaran rutin tahunan yang sempat terhenti dua tahun karena pandemi Covid-19 tentu menjadikan PRJ Kemayoran sebagai ajang paling dinanti masyarakat.

Baca Juga: Apa Itu Bansos BPMS DKI Jakarta? Cari Tahu Penjelasan, Cara Daftar dan Syarat Lengkapnya di Sini! 

Agar tidak ketinggalan PRJ Kemayoran hari ini, calon pengunjung bisa cek terlebih dahulu jadwal jam buka Jakarta Fair 2022 lengkap beserta harga dan cara beli tiket online masuk Jakarta Fair 2022.

Tak perlu berlama-lama lagi, simak inilah jadwal jam buka PRJ Kemayoran hari ini Minggu, 3 Juli 2022 lengkap beserta harga tiket masuk Jakarta Fair 2022 dan cara beli online.

1. Minggu, buka pukul 10.00 dan tutup pukul 22.00 WIB.

2. Senin, buka pukul 15.30 dan tutup pukul 22.00 WIB

3. Selasa, buka pukul 15.30 dan tutup pukul 22.00 WIB

4. Rabu, buka pukul 15.30 dan tutup pukul 22.00 WIB

5. Kamis, buka pukul 15.30 dan tutup 22.00 WIB

6. Jumat, buka pukul 15.30 dan tutup 22.00 WIB

7. Sabtu, buka pukul 10.00 dan tutup 22.00 WIB

Baca Juga: Kapan Salat Idul Adha 2022? Simak Jadwal, Niat, hingga Tata Cara 

Perlu diketahui, tiket masuk PRJ Kemayoran terbagi menjadi dua harga, yakni tiket masuk saja (tanpa konser) dan tiket bundling dengan konser.

Masyarakat yang akan berkunjung ke PRJ Kemayoran pun bisa memilih tiket masuk Jakarta Fair 2022 saja (tanpa konser) atau tiket bundling dengan konser sesuai kebutuhan.

Harga Tiket Masuk PRJ Kemayoran atau Jakarta Fair 2022 Tanpa Konser

1. Senin: Rp30.000

2. Selasa: Rp40.000

3. Rabu: Rp40.000

4. Kamis: Rp40.000

5. Jumat: Rp50.000

6. Sabtu: Rp50.000

7. Minggu: Rp50.000

Baca Juga: Berapa Besaran Dana BPNT Juli 2022? Cek Nama Penerima dengan Login cekbansos.kemensos.go.id 

Harga Tiket Bundling Masuk Jakarta Fair dengan Konser

1. Senin: Rp60.000

2. Selasa: Rp70.000

3. Rabu: Rp70.000

4. Kamis: Rp70.000

5. Jumat: Rp100.000

6. Sabtu: Rp100.000

7. Minggu: Rp100.000

Baca Juga: Cara Daftar Grand Prize Jakarta Fair 2022, Ada 3 Mobil dan 31 Motor, Besok Pengundian Kedua 

Sebagai informasi, ajang pameran terbesar di Asia Tenggara yang rutin digelar ini merupakan rangkaian acara memeriahkan HUT ke-495 DKI Jakarta.

Di PRJ Kemayoran, para pengunjung bakal dimanjakan dengan wahana permainan seru, wisata kuliner, dan pameran produk berkualitas.

Selain itu, akan ada penampilan artis yang secara berganti mengisi konser di panggung utama.

Namun, lantaran diselenggarakan masih dalam situasi pandemi, pengunjung PRJ Kemayoran diwajibkan memenuhi sejumlah syarat sebelum masuk ke Jakarta Fair 2022.

Baca Juga: Apa Itu Bansos BPMS DKI Jakarta? Cari Tahu Penjelasan, Cara Daftar dan Syarat Lengkapnya di Sini! 

Syarat Masuk ke Jakarta Fair 2022

1. Pengunjung PRJ Kemayoran wajib scan aplikasi PeduliLindungi;

2. Pengunjung Jakarta Fair 2022 direkomendasikan memakai masker medis;

3. Sebelum masuk, pengunjung PRJ Kemayoran wajib mencuci tangan dengan sabun;

4. Para pengunjung Jakarta Fair 2022 diimbau untuk menjaga jarak minimal 1,5 meter dengan pengunjung lainnya;

5. Suhu badan pengunjung PRJ Kemayoran tidak boleh di atas 37,3 derajat celsius;

6. Pengunjung PRJ Kemayoran diimbau untuk menghindari kerumunan;

7. Harus sudah harus vaksin minimal dosis kedua; dan

8. Tidak ada batasan usia, tetapi anak dan lansia di atas usia 60 tahun harus didampingi keluarga.

Baca Juga: Apa Itu Bansos BPMS DKI Jakarta? Cari Tahu Penjelasan, Cara Daftar dan Syarat Lengkapnya di Sini! 

Kemudian untuk pembelian tiket masuk PRJ Kemayoran bisa dilakukan secara online ataupun on the spot (OTS).

Cara Beli Tiket Masuk PRJ Kemayoran Online

1. Langkah pertama, calon pengunjung bisa segera mengunjungi situs resmi www.jakartafair.co.id, www.jiexpo.com, atau di www.eventguide.id;

2. Berikutnya, segera klik "Beli Tiket". Pilih beli tiket tanpa konser atau tiket dengan konser;

3. Lalu segera pilih hari kedatangan;

4. Kemudian pilih juga jumlah tiket yang akan dibeli;

5. Selanjutnya isi data diri;

6. Lalu pilih metode pembayaran yang bisa dilakukan melalui credit/debit card, virtual account BCA, Indomaret, LinkAja, ATM Transfer, Gopay, Klik BCA, ATM Transfer BNI; dan

7. Segera selesaikan pembayaran. Nantinya e-ticket akan dikirim ke email.

Baca Juga: Simak Cara Daftar MyPertamina untuk Beli Pertalite di SPBU, Pengguna Mobil Siapkan 3 Dokumen Ini 

Para pengunjung bisa menikmati berbagai acara menarik yang telah disiapkan penyelenggara Jakarta Fair 2022.

Tujuannya agar masyarakat lebih antusias menyaksikan beragam tontonan di PRJ Kemayoran.

Demikian informasi mengenai jadwal jam buka PRJ Kemayoran hari ini Minggu, 3 Juli 2022, harga tiket masuk Jakarta Fair 2022 serta cara beli online.***

 

Editor: M Bayu Pratama

Tags

Terkini

Terpopuler