Bak Pembalap Kelas Dunia, Presiden Jokowi Jajal Sirkuit Mandalika, Berikut Fakta Menariknya

- 13 November 2021, 05:50 WIB
Presiden Jokowi saat menjajal Sirkuit Mandalika.
Presiden Jokowi saat menjajal Sirkuit Mandalika. /Instagram/@jokowi

“Tikungan-tikungannya tajam sekali,” tutur Jokowi.

Baca Juga: Jokowi Akui Sedih Dikerdilkan di Negara Sendiri, Fahri Hamzah: Coba Evaluasi Kabinet, Ada Keganjilan Serius!

Sepanjang trek yang dilalui, Presiden Jokowi mengatakan bahwa di Sirkuit Mandalika terdapat tikungan tajam sejumlah 17 tikungan.

Meski begitu, Presiden Jokowi mengatakan jika hal tersebut dilakukan oleh pembalap profesional sama sekali tidak ada masalah namun tidak berlaku bagi dirinya.

“Kalau untuk pembalap mungkin enggak ada masalah. Tapi saya?,” ujarnya.

Setelah diresmikan oleh Presiden Jokowi, berikut ini beberapa fakta menarik dari Sirkuit Mandalika.

Baca Juga: Insentif Kartu Prakerja Tahap 3 Gagal Cair? Berikut Penyebab dan Cara Atasinya

Seperti diketahui Sirkuit Mandalika ini mulai dibangun pada akhir tahun 2019 lalu.

Sirkuit Mandalika ini nantinya akan dipakai sebagai tuan rumah penyelenggaraan World Superbike atau WSBK yang akan berlangsung pada 19-21 November 2021.

Untuk mendukung event bergengsi ini, Sirkuit Mandalika dengan panjang 4,3 kilometer menggunakan aspal terbaru stone mastic asphalt.

Halaman:

Editor: Bayu Nurullah


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah