Penutupan G20 EdWG Menyepakati Tentang 4 Komitmen Bidang Pendidikan

- 22 Maret 2022, 13:12 WIB
Pada rangka penutupan G20 EdWG, telah disepakati bersama tentang empat komitmen dalam bidang pendidikan.
Pada rangka penutupan G20 EdWG, telah disepakati bersama tentang empat komitmen dalam bidang pendidikan. /YouTube/ KemendikbudRI.

PR DEPOK - Rangkaian penutupan agenda Education Working Group (EdWG) G20 tahun 2022 telah selesai.

Acara penutupan EdWG G20 dipimpin Indonesia melalui Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset, dan Teknologi (Kemendikbudristek).

Sementara itu Ketua G20 EdWG Iwan Syahril, menyatakan bahwa Indonesia telah memperkuat ajakan kepada negara-negara G20, serta kelompok kerja dan kelompok G20 untuk bergotong royong menciptakan pendidikan yang berkualitas.

Baca Juga: Masih Cair, Bansos PBI 2022 Bisa Didapatkan Peserta Jaminan Kesehatan dengan Tahapan Berikut Ini

Terkait hal itu, negara-negara anggota G20 juga menyepakati komitmen untuk mendukung empat agenda prioritas bidang pendidikan.

Dikatakan Iwan Syahril, dia berharap hal ini dapat menjadi solusi bersama untuk bangkit dari situasi pandemi.

Keempat agenda tersebut adalah pendidikan berkualitas untuk semua, teknologi digital dalam pendidikan, solidaritas dan kemitraan, serta masa depan dunia kerja pasca Covid-19.

Baca Juga: Tes Kepribadian: Mana Bentuk Tubuh Anda? Pelajari Apa yang Diungkapkan tentang Karakter Sejati Anda

Dalam agenda tersebut, Indonesia menyampaikan tantangan selama pandemi dan berbagi praktik dalam terobosan 'Merdeka Belajar".

Halaman:

Editor: Gracia Tanu Wijaya

Sumber: Kemdikbud


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah