Antisipasi Deras Arus Mudik Lebaran 2022, Skema One Way Tol Cikatama Diperpanjang hingga Kalikangkung

- 29 April 2022, 10:49 WIB
Skema one way akan diperpanjang dari Tol Cikatama hingga Kalikangkung, sebagai antisipasi derasnya arus mudik.
Skema one way akan diperpanjang dari Tol Cikatama hingga Kalikangkung, sebagai antisipasi derasnya arus mudik. /ANTARA FOTO/Nova Wahyudi.

Kemudian, kendaraan dari Bandung yang akan menuju Jakarta nantinya tidak diperbolehkan menggunakan jalur arteri, dan tetap akan diarahkan lewat jalan tol.

Kepolisian menerapkan aturan skema one way atau sistem satu arah dan ganjil genap untuk meminimalisir deras arus kendaraan mudik lebaran 2022.

Kebijakan ini mulai berlaku dari KM 47 Tol Jakarta-Cikampek sampai dengan KM 414 Tol Kalikangkung, Semarang pada Kamis, 28 April 2022.

Baca Juga: Analog Switch off atau ASO akan Diaktifkan, Begini Cara Pasang Set Top Box STB untuk TV Digital

Berikut ini jadwal pemberlakukan skema one way atau sistem satu arah dan ganjil genap untuk mengantisipasi membludaknya arus mudik lebaran 2022.

Jadwal penerapan skema one way dan ganjil genap

- Kamis, 28 April 2022: satu arah genap, skema one way dimulai pukul 17.00-24.00 WIB.

Baca Juga: LINK NONTON dan Spoiler Drakor Tomorrow Episode 9 Sub Indonesia: Upaya Penyelamatan Seekor Anjing

- Jumat, 29 April 2022: satu arah ganjil, skema one way dimulai pukul 17.00-24.00 WIB.

- Sabtu, 30 April 2022: satu arah genap, skema one way dimulai pukul 07.00-24.00 WIB.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia

Sumber: PMJ News ANTARA


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah