Jasa Raharja Buka Lowongan Kerja tuk Lulusan SMA, D3, dan S1, Ini Syarat-syaratnya

- 3 Juni 2022, 10:07 WIB
Jasa Raharja tengah membuka lowongan kerja untuk lulusan SMA/SMK, D3, atau S1 segala jurusan. Pendaftaran dibuka hingga 6 Juni 2022.
Jasa Raharja tengah membuka lowongan kerja untuk lulusan SMA/SMK, D3, atau S1 segala jurusan. Pendaftaran dibuka hingga 6 Juni 2022. /Dok. LBJR Jasa Raharja.

Baca Juga: Lirik Lagu Love Shhh oleh Jo Yuri dengan Romanization

5. IPK minimal 2,5 bagi calon peserta dari Lulusan S1 dan D3 (Perguruan Tinggi Negeri maupun Perguruan Tinggi Swasta) dan Nilai Ujian Nasional (UN) bagi lulusan SMA minimal berada pada rata-rata 6.00, dan bagi lulusan SMA tanpa UN (2019 – 2022) minimal nilai Ujian Sekolah adalah 7.00

6. Belum menikah dan bersedia tidak menikah selama menjadi peserta magang

7. Menguasai Operasional Komputer (minimal Ms. Word dan Ms. Excel)

8. Berpenampilan menarik.

Baca Juga: Volodymyr Zelensky Klaim 20 Persen Wilayah Ukraina Dikuasai Rusia

Setelah mengetahui persyaratan, para calon pelamar pun perlu memperhatikan berkas atau dokumen apa saja yang harus dipersiapkan.

Dokumen atau Berkas

1. KTP/SIM

2. Ijazah pendidikan formal terakhir beserta Transkrip Nilai (bagi lulusan S1/D3) dan Surat Keterangan Hasil Ujian Nasional atau SKUHN (bagi lulusan SMA), dan bagi lulusan SMA tanpa UN dapat melampirkan Hasil Ujian Sekolah

Halaman:

Editor: Ramadhan Dwi Waluya


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x