Syarat dan Cara Booking Tiket Jakarta Fair 2022 atau PRJ Kemayoran

- 19 Juni 2022, 19:58 WIB
Berikut ini merupakan informasi terkait cara booking tiket Jakarta Fair 2022.
Berikut ini merupakan informasi terkait cara booking tiket Jakarta Fair 2022. /Instagram.com/@jakartafairid.

PR DEPOK - Informasi tentang syarat dan cara booking tiket Jakarta Fair 2022 atau PRJ Kemayoran bisa Anda simak dalam artikel ini.

Acara Jakarta Fair 2022 menjadi acara paling dinantikan warga Ibu Kota menjelang ulang tahun Jakarta ke-495 pada 22 Juni 2022.

Jakarta Fair 2022 kembali diselenggarakan tahun ini dengan konser dari sejumlah band kenamaan Indonesia yang bisa disaksikan dengan cara booking tiket terlebih dahulu.

Baca Juga: Cek Bansos Rp600 Ribu Masih Cair atau Tidak? Simak Infonya dan Dapatkan BPNT Juni 2022 usai Login ke Sini

Namun, sebelum memesan tiket Jakarta Fair 2022, Anda juga harus memenuhi sejumlah persyaratan di bawah ini:

1. Pengunjung Jakarta Fair 2022 wajib memakai masker.

2. Pengunjung Jakarta Fair 2022 juga harus melakukan Check in pada barcode aplikasi 'PeduliLindungi'.

3. Mencuci tangan atau memakai handsanitizer.

Baca Juga: Info Pencairan BSU 2022 Terbaru, Simak Jadwal dan Cara Cek Penerima BLT Subsidi Gaji di Link Ini

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah