Daftar Mudik Gratis 2023 dari BUMN di Sini, Pilih Pakai Kereta Api atau Bus

- 17 Maret 2023, 08:03 WIB
Berikut syarat pendaftaran mudik gratis 2023 dari BUMN menggunakan kereta api atau bus untuk lebaran.*
Berikut syarat pendaftaran mudik gratis 2023 dari BUMN menggunakan kereta api atau bus untuk lebaran.* /Foto: ANTARA/Fauzi Lamboka/

PR DEPOK - Simak berikut ini daftar mudik gratis 2023 dari BUMN di sini. Masyarakat yang ingin mudik gratis 2023 dari BUMN bisa pilih transportasi pakai kerta api atau bus.

 

Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir telah meluncurkan mudik gratis 2023 pada Selasa, 14 Maret 2023 kemarin.

Program mudik gratis 2023 dibentuk untuk membantu masyarakat bisa melaksanakan pulang kampung dengan nyaman dan aman.

Program mudik gratis 2023 dari BUMN akan bekerja sama dengan PT Jasa Raharja. Masyarakat disediakan dua transportasi pilihan, ingin pilih kereta api atau bus.

Baca Juga: Mudik Gratis 2023 dari Pemprov DKI Jakarta: Kuota Pemudik, Jadwal dan Titik Keberangkatan

Untuk transportasi bus rencana akan diberangkatkan pada 18 April 2023 mendatang dari Ring Road Gelora Bung Karno (GBK) Jakarta, sedangkan untuk kereta api, diberangkatkan dari Stasiun Pasar Senen pada 15-16 April 2023.

Bagi masyarakat yang berminat dan ingin mudik gratis 2023, pendaftaran sudah bisa dilakukan secara online melalui situs jasaraharja.co.id kemarin, Rabu, 15 Maret 2023 pukul 13.00 WIB.

 

Berikut ini adalah syarat daftar mudik gratis 2023 dari BUMN:

1. Siapkan dokumen dari KTP dan KK

Baca Juga: Ramalan Zodiak Aries, Taurus, Virgo Hari Ini 17 Maret 2023: Bahagia Itu Sederhana

2. Akses link https://mudik.jasaraharja.co.id/

3. Bila berhasil login, klik menu klik ikon garis tiga di pojok kanan atas dan pilih daftar di dashboard

4. Daftar akun, isi email dan nomor HP yang aktif, nama lengkap, dan data lainnya hingga registrasi berhasil

5. Berhasil daftar akun, kembali login ke situs dengan akun yang sudah dimiliki

 

Baca Juga: PKH 2023 Tahap 1 Cair di Kantor Pos dan Bank Himbara, Siapkan Dokumen Berikut untuk Ambil Bantuan

6. Pada menu pilih transportasi untuk program mudik lebaran 2023 gratis dari BUMN

7. Pilih stasiun asal keberangkatan, stasiun kota tujuan, tanggal berangkat, jumlah penumpang dan 'Cari armada kereta api atau bus

8. Masukkan data diri dan data keluarga yang akan mudik

9. Anda telah berhasil daftar program mudik lebaran 2023 gratis dari BUMN

Baca Juga: Segera Cairkan BPNT 2023 Bulan Ini Senilai Rp400.000, Cek Penerima Bansos Lewat cekbansos.kemensos.go.id

Terdapat kaos dan informasi boarding pass.

 

Peserta mudik gratis 2023, setelah registrasi berhasil akan diinformasikan lewat SMS dan website atau hubungi Call Center (021) 5220285/5220289.***

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x