Kapan Puncak Arus Mudik Lebaran 2023 akan Berlangsung?

- 12 April 2023, 14:19 WIB
Jasa Marga memberikan prediksi tanggal puncak arus mudik dan arus balik lebaran 2023 akan berlangsung.*
Jasa Marga memberikan prediksi tanggal puncak arus mudik dan arus balik lebaran 2023 akan berlangsung.* /Dok: Website resmi Jasa Marga

 

Golongan IV & V: dari Rp40.000 menjadi Rp32.000

Tarif tol diskon 20% ini hanya berlaku di Gerbang Tol Cikampek Utama Jalan Tol Jakarta-Cikampek, dan Gerbang Tol Kalihurip Utama Jalan Tol Cipularang.

Periode diskon:

Arus mudik: 16-19 April 2023 pukul 06.00 WIB

Baca Juga: Mudik Gratis Lebaran 2023 Pemerintah Kota Bandung Kembali Dibuka, Simak Syarat dan Ketentuannya

 

Arus balik: 27-29 April 2023 pukul 06.00 WIB

Namun, puncak arus mudik diprediksi akan terjadi di tanggal lain, yakni H-1 lebaran 2023 atau tepatnya Jumat, 21 April 2023, dan diprediksi akan ada 17,7 juta pemudik.***

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah