Hindari Hal Ini saat Pendaftaran dan Pelaksanaan Tes Online Rekrutmen Bersama BUMN 2023

- 11 Mei 2023, 06:33 WIB
Berikut hal-hal yang harus dihindari pada saat pendaftaran dan pelaksanaan tes online Rekrutmen Bersama BUMN 2023.*
Berikut hal-hal yang harus dihindari pada saat pendaftaran dan pelaksanaan tes online Rekrutmen Bersama BUMN 2023.* /Instagram @fhci.bumn

 

Pelamar dilarang untuk memakai joki pada saat pelaksanaan tes online. Hal ini dikarenakan sistem Rekrutmen Bersama BUMN 2023 dapat mendeteksi jika pelamar dibantu atau digantikan orang lain, sehingga pastikan setiap soal dikerjakan secara mandiri oleh pelamar.

Baca Juga: Sinopsis dan Jadwal Tayang Film Hello Ghost Versi Indonesia yang Segera Meluncur di Bioskop

2. Tidak boleh menggunakan lebih dari 1 perangkat

Pelamar tidak diperkenankan untuk menggunakan perangkat selain perangkat yang digunakan untuk mengakses browser Rekrutmen Bersama BUMN 2023.

3. Membuka window/tab lain

 

Sistem ini juga dapat mendeteksi apabila pelamar membuka window lain seperti folder berisi materi dan aplikasi komunikasi. Jadi, pastikan Anda hanya membuka browser Rekrutmen Bersama BUMN 2023 pada saat mengerjakan tes online.

Baca Juga: Bantuan PIP Kemdikbud 2023 Rp1 Juta Cair, Cek Selengkapnya di Sini

Halaman:

Editor: Tyas Siti Gantina


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah