5 Bakso Wonogiri yang Terkenal Paling Nikmat, Lengkap dengan Kisaran Harga

- 23 Mei 2023, 17:36 WIB
Ilustrasi bakso - Berikut ini merupakan 5 tempat bakso Wonogiri yang terkenal memiliki rasa yang nikmat, lengkap dengan kisaran harga.
Ilustrasi bakso - Berikut ini merupakan 5 tempat bakso Wonogiri yang terkenal memiliki rasa yang nikmat, lengkap dengan kisaran harga. /Tangkapan Layar YouTube dolanrojajan6598

Baca Juga: Catat Ya! Ini Daftar Tanggal Merah Juni 2023, Ada Libur Apa Saja?

2. Mie Ayam Bakso Gajah Mungkur

Bakso dan mie ayam yang sudah banyak tersebar di daerah Jawa Tengah ini cukup mudah ditemui di daerah Jabodetabek.

Walaupun terkenal dengan mie ayam baksonya, Mie Ayam Bakso Gajah Mungkur tetap memiliki rasa dan tekstur yang sama dengan ciri khas bakso Wonogiri, karena di toko bakso ini tetap menjual bakso.

Berbeda dengan Titoti yang sudah cukup besar, toko ini menjual mie ayam bakso dan bakso dengan harga yang murah yaitu dari harga Rp13 ribu hingga Rp16 ribu.

Baca Juga: Catat Ya! Ini Daftar Tanggal Merah Juni 2023, Ada Libur Apa Saja?

3. Warung Bakso Pak Wardi

Berlokasi di Jl. Gn. Gandul, Joho Lor, Giriwono, Kecamatan Wonogiri, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah, memiliki harga yang hamipir mirip dengan Mie Ayam Bakso Gajah Mungkur. Untuk harga yang paling murah dimulai pada Rp11 ribu hingga paling mahal dengan harga Rp16 ribu.

4. Bakso Pak Bagong

Beralamat di Jl. Kyai Mojo No.55, Jatirejo, Wonoboyo, Kecamatan Wonogiri, Kabupaten Wonogiri, Jawa Tengah, dengan harga yang cukup terjangkau dengan rata-rata yang hampir sama yaitu dengan bakso Titoti dari harga Rp15 ribu hingga Rp28 ribu.

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah