Cara Beli Tiket Masuk Jakarta Fair 2023 secara Online, Anak-Anak dan Lansia Bisa Masuk Gratis!

- 5 Juni 2023, 21:04 WIB
Cara Beli Tiket Masuk Jakarta Fair 2023 secara Online
Cara Beli Tiket Masuk Jakarta Fair 2023 secara Online /Tangkapan Layar Instagram @jakartafairid

Baca Juga: Info PKH Hari Ini Apakah Sudah Cair di Bulan Juni 2023? Simak Penjelasannya

Tiket masuk gratis berlaku untuk lansia usia 60 tahun ke atas dengan syarat menggunakan e-KTP, serta tiket gratis hanya berlaku untuk satu kali kunjungan saja.

Sementara itu, anak-anak juga akan mendapatkan tiket gratis untuk masuk Jakarta Fair 2023. Namun, tak semua anak-anak akan mendapatkan tiket gratis. Tiket gratis hanya berlaku bagi anak-anak dengan tinggi di bawah 1 meter.

Pengukuran tinggi badan anak-anak agar dapat tiket gratis itu nantinya wajib dilakukan di loket yang tersedia.

Baca Juga: 6 Pempek Terenak dan Rekomen di Palembang

Pembelian tiket masuk Jakarta Fair 2023 bisa dilakukan secara online dan lebih mudah dengan mengakses jakartafair.co.id.

Ini dia informasi cara beli tiket masuk Jakarta Fair 2023 secara online yang bisa dilakukan.

Cara Beli Tiket Online

Pertama, masuk ke jakartafair.co.id secara online melalui browser di HP atau laptop. Selanjutnya silahkan klik kategori yang diinginkan.

Halaman:

Editor: Nur Annisa


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah

x