Simak! Berikut Adalah Keunikan Suku di Indonesia, Salah Satunya Memiliki Tradisi dan Bahasa yang Berbeda

- 2 Juli 2023, 20:09 WIB
Suku Baduy - Berikut ini merupakan keunikan suku yang ada di Indonesia, termasuk memiliki tradisi serta bahasa yang berbeda.
Suku Baduy - Berikut ini merupakan keunikan suku yang ada di Indonesia, termasuk memiliki tradisi serta bahasa yang berbeda. /Tangkap Layar Buku Tematik Kemdikbud/

Baca Juga: 7 Rumah Makan Terbaik di Kota Depok, dari Sate hingga Nasi Goreng

Suku Baduy dalam sehari-harinya memakai bahasa sunda Baduy, mereka bekerja sebagai petani.

Selain itu, mereka juga mendapatkan penghasilan dari menjual buah-buahan, tradisi unik di suku Baduy ini adalah Kawalu melakukan upacara adat sebelum upacara serba.

Tradisi tersebut untuk mengucapkan rasa syukur kepada sang pencipta.

Baca Juga: 6 Tempat Makan Soto Ayam di Malang yang Wajib Dicoba, Lengkap dengan Alamat dan Jam Buka

2. Suku Asmat

Suku Asmat ini memiliki keunikan yaitu memiliki postur tubuh yang tinggi yang mencapai 172 cm.

Mereka memiliki ciri yang khas yaitu berkulit hitam dan berambut keriting, mereka mencari makan dengan berburu binatang di hutan.

Mereka memiliki keahlian yaitu dengan mengukir kayu, mereka sering menggambar kehidupan dan mitologi suku.

Baca Juga: Link Nonton King the Land Episode 6 Sub Indo Tayang Malam Ini, Gu Won Buat Nenek Sa Rang Terkesan

Halaman:

Editor: Linda Agnesia


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah