Lulusan Sarjana Bisa Daftar Kartu Prakerja? Simak Penjelasannya di Sini

- 29 Oktober 2023, 19:32 WIB
Apakah lulusan sarjana bisa daftar Kartu Prakerja? Cek cara daftar akunnya di sini.
Apakah lulusan sarjana bisa daftar Kartu Prakerja? Cek cara daftar akunnya di sini. /Instagram.com/@prakerja.go.id

5. Lengkapi data diri kamu. Pastikan data yang kamu masukkan sudah sesuai.

Saat kamu memasukkan alamat sesuai KTP, pastikan alamat yang kamu masukkan sudah sama persis dengan kolom 'Alamat' di KTP

Pastikan juga nama lengkap dan nama ibu kandung yang kamu masukkan sudah sesuai. Jika data tidak sesuai, kamu dapat menghubungi Dukcapil melalui telepon 1500537, Whatsapp/SMS 08118005373, email [email protected], atau kunjungi kantor Dukcapil terdekat untuk dilakukan pengecekan lebih lanjut.

Baca Juga: Menggiurkan! KUR BRI Tawarkan Bunga Bersaing dan Plafon Pinjaman Fleksibel untuk UMKM

6. Saat mengunggah foto KTP, perhatikan ketentuan yang tercantum agar proses verifikasi e-KTP kamu berjalan lancar.

Pastikan kamu mengunggah foto yang diambil langsung dari kamera HP kamu.

7. Jika foto KTP kamu sudah susuai ketentuan, klik Gunakan Foto.

Tunggu sebentar sampai sistem selesai memverifikasi foto KTP yang kamu unggah.

Baca Juga: Weekend Day! Inilah 3 Rekomendasi Tempat Kopi di Depok yang Wajib Kunjungi

8. Selanjutnya, klik Scan Wajah lalu ikuti arahan agar verifikasi berjalan lancar. Pastikan kamu mengatur bagian wajah agar sesuai dengan area yang disediakan dan mengedipkan mata.

Halaman:

Editor: Dini Novianti Rahayu


Tags

Artikel Pilihan

Terkait

Terkini

Terpopuler

Kabar Daerah